Ciwuni, Kesugihan, Cilacap

desa di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah
Revisi sejak 1 Februari 2016 14.53 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (perbaikan posisi templat stub)


Ciwuni adalah desa di kecamatan Kesugihan, Cilacap, Jawa Tengah, Indonesia.

Ciwuni
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenCilacap
KecamatanKesugihan
Kode pos
53274
Kode Kemendagri33.01.02.2009 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 7°35′34″S 109°4′40″E / 7.59278°S 109.07778°E / -7.59278; 109.07778

Desa ini memiliki potensi sumber daya alamyang cukup melimpah, yaitu tambang batu yang berada di gunung-gunung batu. Material itu dieksploitasi untuk proyek-proyek besar yang ada di sekitar Cilacap, antara lain: pembangunan jalan, PLTU Karangkandri, bunton dll. Eksploitasi ini mengakibatkan akses jalan yang dilalui truk-truk pengangkut batu menjadi rusak.