Anandhi

Revisi sejak 12 Maret 2016 15.07 oleh Fikri RA (bicara | kontrib) (usia tender kya XD)

Anandi atau Balika Vadhu — Kachchi Umar Ke Pakke Rishte (Indonesia: Mempelai Anak — Hubungan Kuat pada Usia Muda), yang umumnya disebut sebagai Balika Vadhu, adalah sebuah serial drama televisi India yang tayang perdana pada 21 Juli 2008 di Colors TV. Acara tersebut mengisahkan tentang Anandi dan Jagdish yang terkena dampak ritual pernikahan anak-anak. Serial tersebut merupakan acara yang paling lama ditayangkan menurut jumlah episodenya - tepatnya berjumlah 2499 episode.

Anandhi
Kartu judul Balika Vadhu
GenreSinetron India
Drama
Hiburan
PembuatPurnendu Shekhar
Ditulis olehPurnendu Shekhar
Gajra Kottary
Rajesh Dubey
Usha Dixit
Raghuvir Shekhawat
SutradaraSidharth Sengupta
Pradeep Yadav
PemeranToral Rasputra
Gracy Goswami
Viren Vazirani
Shakti Anand
Aasiya Kazi
Negara asalIndia
Bahasa asliHindi
Jmlh. musim01
Jmlh. episode2130 pada 4 Maret 2016[1]
Produksi
Produser eksekutifZakir Shaikh
Sachin Chavan
Fuzel Khan
ProduserSunjoy Waddhwa
Comal Sunjoy W.
Lokasi produksiJaitsar
Udaipur
SinematografiSanjay K. Memane
Anil Katke
PenyuntingSantosh Singh
Janak Chauhan
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi20 menit
Rumah produksiSphere Origins
Rilis asli
JaringanColors TV
Format gambar576i (SDTV)
1080i (HDTV)
Rilis21 Juli 2008 (2008-07-21) –
Sekarang

Pemeran

Pemeran utama
Pemeran tambahan
Mantan pemeran

Penyiaran internasional

  •   Serial tersebut ditayangkan dengan judul Келін dan disiarkan di Kazakhstan.
  •   Di Vietnam, drama tersebut mulai ditayangkan dengan judul Cô Dâu 8 Tuổi di TodayTV pada 11 November 2014. Drama tersebut meraih ketenaran di Vietnam dan membuat aktris dari acara tersebut, Avika Gor meraih sebuah penghargaan dari kepala saluran TodayTV.[2] Gor juga mengunjungi Vietnam pada sebuah kunjungan selama dua hari ke negara tersebut karena keberhasilan acara tersebut, anggota pemeran lainnya yakni Avinash Mukherjee dan Smita Bansal juga mengunjungi negara tersebut.[3] Acara tersebut merupakan bahan paling dicari kesembilan pada 2015 di Vietnam di Google seperti yang dikonfirmasikan oleh laporan tahunan akhir tahun [[Google Trends].[4]
  •   Di Indonesia, serial tersebut disiarkan di ANTV dengan judul Anandhi.[5]

Spinoff animasi

Chhoti Anandi adalah sebuah serial animasi yang bertama kali ditayangkan di Colors TV pada 17 Januari 2016. Serial tersebut merupakan salah satu dari beberapa serial animasi India yang menampilkan protagonis perempuan.[6]

Referensi

Pranala luar