Masahiro Motoki
Masahiro Motoki (本木 雅弘 Motoki Masahiro, kelahiran 21 Desember 1965 di Okegawa, Jepang) adalah seorang aktor Jepang. Ia memerankan protagonis Daigo Kobayashi dalam Departures, yang memenangkan Academy Awards ke-81 untuk Film Berbahasa Asing Terbaik. Penampilannya membuatnya meraih Penghargaan untuk Aktor Terbaik di Asia Pacific Screen Awards 2009, di Penghargaan Film Asia ke-3 dan di Penghargaan Akademi Jepang ke-32.[1]
Masahiro Motoki | |
---|---|
Lahir | Motoki Masahiro (本木雅弘) 21 Desember 1965 Okegawa, Jepang |
Tahun aktif | 1982 – sekarang |
Suami/istri | Yayako Uchida (1995–) |
Penghargaan | Penghargaan Film Asia untuk Aktor Terbaik 2009 Departures Penghargaan Akademi Jepang untuk Pendatang Baru Terbaik 1990 226 Penghargaan Akademi Jepang untuk Aktor Terbaik 1993 Sumo Do, Sumo Don't 2009 Departures Penghargaan Pita Biru untuk Aktor Terbaik 1993 Sumo Do, Sumo Don't 2009 Departures Penghargaan Film Hochi untuk Aktor Terbaik 1992 Sumo Do, Sumo Don't Penghargaan Film Profesional Jepang untuk Aktor Terbaik 1992 Bang! Penghargaan Kinema Junpo untuk Aktor Terbaik 2009 Departures Mainichi Film Concours untuk Aktor Terbaik 1999 The Bird People in China Penghargaan Film Olahraga Nikkan untuk Aktor Terbaik 1999 The Bird People in China Festival Film Internasional Tokyo (Aktor Terbaik) 1993 Last Song Festival Film Yokohama (Aktor Terbaik) 1993 Sumo Do, Sumo Don't |
Penghargaan
| |
|
Karier
Motoki memulai karier dunia hiburannya sebagai anggota grup musik pria Shibugaki Tai (シブがき隊 , Shibugakitai) (nama dari grup musik tersebut merupakan singkatan dari tough (渋い , Shibui) kids (ガキ , gaki), yang membuat nama tersebut menjadi sebuah homonim dari astringent persimmon (渋柿 , Shibugaki)) yang membuat sebuah debut pada 1982 dibawah manajemen Johnny & Associates.
Ketika grup musik tersebut terpecah, ia beralih ke dunia akting. Peran utama pertamanya dalam film sebagai seorang biksu Zen dalam film komedi Fancy Dance (ファンシイダンス , Fanshii Dansu) yang disutradarai oleh Masayuki Suo. Motoki kembali membintangi film Suo berikutnya Sumo Do, Sumo Don't (シコふんじゃった。 , Shiko Funjatta.) yang memperkenalkan Motoki kepada audien di luar Jepang. Ia kemudian berkarya dengan sutradara-sutradara seperti Takashi Miike (The Bird People in China (中国の鳥人 , Chūgoku no Chōjin)) dan Shinya Tsukamoto (Gemini (双生児 , Sōseiji)).
Keluarga
Ia menikah dengan pembuat esay dan musisi Yayako Uchida, putri dari aktris Kirin Kiki dan penyanyi rock'n roll Yuya Uchida, pada 1995. Ia mengadopsi marga istrinya sebagai sebuah mukoyōshi, kemudian nama aslinya pada pendaftaran resmi sekarang adalah Masahiro Uchida.[2] Mereka sekarang memiliki tiga anak.
Filmografi
- Shibugakitai Boys & Girls (シブがき隊 ボーイズ & ガールズ , Shibugakitai Bōizu & Gāruzu) (1982)
- Third-class High school boys (三等高校生 , Santō Kōkōsei) (1982)
- Headphone Lullaby (ヘッドフォン・ララバイ , Heddofon Rarabai) (1983)
- Barrow Gang BC (バロー・ギャングBC , Barō Gyangu BC) (1985)
- Four Days of Snow and Blood (226 , Nī Nī Roku) (1989)
- Raffles Hotel (ラッフルズホテル , Raffuruzu Hoteru) (1989)
- Fancy Dance (ファンシイダンス , Fanshii Dansu) (1989)
- Beppin no machi (べっぴんの町 , Beppin no machi) (1989)
- Balloons (ふうせん , Fūsen) (1990)
- Heat Wave (陽炎 , Kagerō) (1991)
- Bang! (遊びの時間は終わらない , Asobi no jikan wa owaranai) (1991)
- Sumo Do, Sumo Don't (シコふんじゃった。 , Shiko Funjatta.) (1992)
- Dioxin from fish!! (魚からダイオキシン!! , Sakana kara Daiokishin!!) (1993)
- Last Song (ラストソング , Rasuto songu) (1993)
- The Mystery of Rampo (RAMPO , Ranpo) (1994)
- The Five (GONIN , Gonin) (1995)
- Shall We Dance? (Shall we ダンス? , Sharu Wī Dansu?) (1996)
- Tokiwa: The Manga Apartment (トキワ荘の青春 , Tokiwasō no Seishun) (1996)
- BUGS (BUGS , Baguzu) (1997)
- The Bird People in China (中国の鳥人 , Chūgoku no Chōjin) (1998)
- Gemini (双生児 , Sōseiji) (1999)
- Richard Sorge - Spy of Fire (スパイ・ゾルゲ , Supai Zoruge) (2003)
- Ganryujima (巌流島 , Ganryūjima) (2003)
- Tekkon Kinkreet (鉄コン筋クリート , Tekkon Kinkurīto) (2006) (hanya pengisi suara)
- The Longest Night in Shanghai (夜の上海 , Yoru no Shanhai) (2007)
- Departures (おくりびと , Okuribito) (2008)
- Tenkū no Hachi (天空の蜂 , Tenkū no Hachi) (2015)
- The Emperor in August (日本のいちばん長い日 , Nihon no Ichiban Nagai Hi) (2015) - Kaisar Hirohito
- The Long Excuse (永い言い訳 , Nagai Iiwake) (2016) - Sachio Kinugasa
Penampilan televisi
- Sempachi Sensei (2年B組仙八先生 , Ni nen B gumi Sempachi Sensei) (1981)
- Himitsu no Akko-chan (ひみつのアッコちゃん , Himitsu no Akko chan) (1987)
- Tale of an announcer’s woes (アナウンサーぷっつん物語 , Anaunsā Puttsun Monogatari) (1987)
- Easier than a kiss (キスより簡単 , Kisu Yori Kantan) (1987)
- I wanna hold your hand (抱きしめたい! , Dakishimetai!) (1988)
- Love in paradise (恋のパラダイス , Koi no Paradaisu) (1990)
- Taiheiki (太平記 , Taiheiki) (1991)
- Is Mom beautiful!? (ママってきれい!? , Mama tte Kirei!?) (1991)
- Invisible You (あなただけ見えない , Anata Dake Mienai) (1992)
- News na aitsu (ニュースなあいつ , Nyūsu na Aitsu) (1992)
- Journey to the West (西遊記 , Saiyūki) (1993)
- One day, tell me you love me (いつか好きだと言って , Itsuka suki da to itte) (1993)
- Otama & Kozo (お玉・幸造夫婦です , Otama Kōzō Fūfu desu) (1994)
- White love story (最高の片想い , Saikou no Kataomoi) (1995)
- Since I met you (君と出逢ってから , Kimi to Deatte Kara) (1996)
- Tokugawa Yoshinobu (徳川慶喜 , Tokugawa Yoshinobu) (1998) - Tokugawa Yoshinobu
- The chuckles of neighbours (隣人は秘かに笑う , Rinjin wa Hisoka ni Warau) (1999)
- Style! (スタイル! , Sutairu!) (2000)
- Black Jack (ブラックジャック , Burakku Jakku) (2000)
- A Wednesday Love Affair (水曜日の情事 , Suiyōbi no Jōji) (2001)
- Prince Shotoku (聖徳太子 , Shōtoku Taishi) (2001)
- The Happy Prince (幸福の王子 , Kōfuku no Ōji) (2001)
- Iron Chef: Japan Cup 2002 (料理の鉄人 , Ryōri no Tetsujin) (2002)
- 87% (87% , Hachijū-nana pāsento) (2005)
- The Dining Table at Natsume's (夏目家の食卓 , Natsume ke no Shokutaku) (2005) - Natsume Sōseki
- On the Single Bed Tonight (今夜ひとりのベッドで , Kon'ya Hitori no Beddo de) (2005)
- Saka no Ue no Kumo (坂の上の雲 , Saka no Ue no Kumo) (2009) - Akiyama Saneyuki
Referensi
- ^ 第32回日本アカデミー賞優秀作品 (dalam bahasa Japanese). Penghargaan Akademi Jepang. Diakses tanggal 2010-04-10.
- ^ "Motoki Masahiro". Nihon jinmei daijiten (dalam bahasa Jepang). Kodansha. Diakses tanggal 18 November 2010.
Pranala luar
- Masahiro Motoki di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Penghargaan dan prestasi | ||
---|---|---|
Penghargaan Film Asia | ||
Didahului oleh: Tony Leung Chiu-Wai untuk Lust, Caution |
Aktor Terbaik 2009 untuk Departures |
Diteruskan oleh: Wang Xueqi untuk Bodyguards and Assassins |