Comcentre

gedung pencakar langit di Singapura, kantor pusat Singtel
Revisi sejak 21 Desember 2018 11.27 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Comcentre adalah pencakar langit 32 lantai setinggi 140 m (460 ft) yang terletak di Central Region, Singapura. Gedung ini selesai dibangun tahun 1980, dan merupakan bangunan tertinggi ke-49 di Singapura (bersama One Raffles Quay South Tower dan Pan Pacific Singapore). Kantor pusat SingTel berada di gedung ini. Rangkaian antena dan parabola satelit dipasang setelah Comcentre selesai dibangun.[2]

Comcentre
Peta
Nama lainCommunications Centre
Informasi umum
JenisPerkantoran komersial
Lokasi31 Exter Road, Singapore
Mulai dibangun1979
Rampung1980
PemilikSingTel
Tinggi
Menara antena145 m (476 ft)
Atap140 m (460 ft)
Data teknis
Jumlah lantai32
Desain dan konstruksi
ArsitekBEP Akitekt
Referensi
[1][2]

Lihat pula

Referensi