SMA Unggul Del Toba Samosir
artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia. |
SMA Unggul Del Toba Samosir adalah sekolah menengah atas swasta yang berada di Kabupaten Toba Samosir, Sumatra Utara. Sekolah ini didirikan pada tahun 2012 di bawah naungan Yayasan Del, binaan Luhut Panjaitan. Mayoritas siswa berasal dari sekitar Danau Toba seperti Tapanuli, Toba Samosir, Humbang Hasundutan, Medan, Pematangsiantar, dan daerah lainnya.
SMA Unggul Del | |
---|---|
Berkas:Sma-unggul-del.jpg Logo SMA Unggul Del | |
Informasi | |
Didirikan | 10 April 2012 |
Kepala Sekolah | JHE Matulessy M.si. |
Jumlah kelas | Kelas setiap tingkat : X IIS : 1 Kelas, X MIA 4 Kelas, XI IPA : 3 kelas, XI IPS : 1 kelas, XII IPA : 3 kelas, XII IPS : 2 Kelas |
Jurusan atau peminatan | Ilmu Alam dan Ilmu Sosial |
Rentang kelas | X MIA, X IIS , XI IPA , XI IPS, XII IPA, XII IPS, |
Kurikulum | Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan dan Kurikulum 2013 |
Jumlah siswa | IPA dan IPS (333) |
Status | Swasta |
Alamat | |
Lokasi | Jalan YP Arjuna Sitoluama Laguboti Toba Samosir Sumatera Utara Indonesia, Sumatera Utara, |
Situs web | [www.smadel.sch.id] |
Moto | |
Moto | A Noble School for Noble Winners |
Kerjasama
Ekstrakulikuler
Science Club (Fisika, Kimia, Matematika, Astronomi, Biologi), Ansambel, Paduan Suara, Band , Jurnalistik , English Club, Futsal, Basket, Atletik, Badminton, OSN (Fisika, Matematika, Biologi, Kimia, Geografi, Ekonomi), Pramuka
Acara tahunan
- OSIS Cup ( Kegiatan Olahraga)
- Bulan Bahasa
- Natal Tahunan
- Bakti Sosial
- Del Expo
- Paskah OSIS
- Malam Keakraban
Program beasiswa
Setiap tahunnya SMA Unggul Del mengirimkan 2 siswanya untuk mengikuti beasiswa Yayasan Pestalozzi di Sussex, Inggris. Selain itu di internal sekolah menyediakan beasiswa ekonomi untuk siswanya yang kurang mampu.
Prestasi
Prestasi 2014
Prestasi yang diraih SMA Unggul Del pada tahun 2014:[1]
Olimpiade Matematika Institut Teknologi Sepuluh November (OMITS) tingkat regional Medan – Januari 2014
|
Lolos Seleksi Program Diploma di Yayasan Pestalozzi UK dan melanjutkan studi di Inggris mulai Agustus 2014 – April 2014
|
English Competition for Senior High School Tingkat Sumatera Utara oleh Institut Teknologi Del – Mei 2014
|
Hagai Raja Sinulingga, siswa SMA Unggul Del yang
terpilih sebagai utusan putra Pasukan Pengibar Bendera di Medan mewakili Kabupaten Toba Samosir – Agustus 2014 |
Lomba Lukis Motif Batak se-Toba Samosir – September 2014 |
Lomba Melukis Kategori Umum pada Festival Danau Toba – 21 September 2014
|
LPBSU 2014 – Oktober 21
Utilization of ‘Mujair’ Bones as Substance for Making High Calcium Noodles” a.n. Emi Winharti Sigalingging dan Debora Naomi Hutajulu
Farming Technology to The Growth of Lettuce (Lactuca Sativa)” a.n. Rudini Tua Silitonga dan Gilbert Ebenezer Nadapdap
Seed, Nut-Grass and Taro to Increase The Octane Level of Gasoline” a.n. Vlan’s Reso Sinaga, Obedh Tri Sidabutar dan Yopie Yudha Ginting.
Utilization of Aturmangan and Ki paet stem as Briquettes” a.n. Maria Marind D. Hutauruk, Timotius A.F. Bangun dan Willy A. Panggabean |
Olimpiade Geografi Imahagi 2014 se-Sumatera Utara oleh Universitas Negeri Medan (UNIMED) – Oktober 2014
|
Juara I Olimpiade Guru Fisika se-Kabupaten Toba Samosir pada tanggal 29-30 Oktober 2014 a.n. Muhamad Ruslanudin. |
Juara I Olimpiade Bahasa Jerman tingkat Provinsi (Deutscholympiade Provinz Nordsumatra) pada 07 November 2014 di SMA YP HKBP Pematang Siantar a.n. Tamara Oktivani Purba |
Prestasi 2015
Prestasi yang diraih SMA Unggul Del pada tahun 2015:[1]
Finalis “Indonesian Science Project Olympiad (ISPO) 2015” kategori Komputer, Tangerang, Januari 2015. |
Lulus seleksi Olimpiade Kimia Tingkat Nasional (OKTAN)
ITB 2015 tingkat Sub Rayon Padang a.n. Jane Marito dan Samson Sipangkar, Januari 2015. |
Juara 28 se-Nasional dan menjadi menjadi juara 1
se-regional Sumatera pada Lomba Ikatan Mahasiswa Geografi Indonesia (Imahagi) UGM a.n. Angelica Tampubolon dan Ravlecia Napitupulu, Januari 2015. |
Peringkat 25 Nasional pada Nationale Deutscholympiade 2015 di Goethe-Institut Jakarta a.n. Tamara Oktivani Purba, Januari 2015.
|
Lulus Seleksi Program Diploma di Yayasan Pestalozzi UK
dan melanjutkan studi di Inggris mulai Agustus 2015 a.n. Roy Chrismantika Simamora (XI-IPA2), Januari 2015. |
Lulus seleksi Lomba Cepat Tepat Biologi (LCTB) wilayah
Sumatera Utara dan berhak maju ke babak Nasional, Universitas Sumatera Utara, 1 Februari 2015:
|
Juara Harapan 1 Nasional Lomba Cepat Tepat Biologi
(LCTB) oleh tim Roy Chrismantika Simamora, Armando Siahaan, dan Junita Solin, Bandung, 8 Februari 2015. |
Albertus A.B Marbun, siswa SMA Unggul DEL
terpilih sebagai utusan putra Pasukan Pengibar Bendera Pusaka di Istana Negara mewakili Sumatera Utara Theofani Siagian, siswi SMA Unggul DEL Stevan Bahagia Zebua. terpilih sebagai utusan putri Pasukan Pengibar Bendera di Medan mewakili kabupaten Toba-Samosir |
Prestasi 2016
Prestasi yang diraih SMA Unggul Del pada tahun 2016:
Peringkat 15 Nasional OSN bidang Biologi a.n Junita Solin |
Lulus Seleksi Program Diploma di Yayasan Pestalozzi UK
dan melanjutkan studi di Inggris mulai Agustus 2016 a.n Junita Sirait (XI-PMIA-4) dan Mario Manalu (XI-PMIA-3) |
Juara Harapan 1 Nasional Bakti Formica untuk Bangsa UPI Biologi
(BFUB) oleh tim Arjuna Sitorus, Bagas Tobing, dan Joellyn Tobing |
Semi-Finalis Lomba Cepat Tepat Biologi
(LCTB) UPI oleh tim Petra Colia, Joy Gultom, dan Boy Simarmata, Bandung |