Chojnice

Revisi sejak 3 Desember 2017 10.45 oleh Rachmat-bot (bicara | kontrib) (cosmetic changes)

Chojnice adalah sebuah kota (penduduk pada 2016: 39.961) di Provinsi Pomorskie di timur laut Polandia. Kota ini didirikan pada abad ke-14 dan sejak tahun 1999, kota ini menjadi ibukota Powiat Chojnice.

Chojnice
Kota Pasar
Bendera Chojnice
Lambang kebesaran Chojnice
Negara Polandia
ProvinsiPomorskie
PowiatChojnice
GminaChojnice
Hak kota1360
Pemerintahan
 • Wali kotaArseniusz Finster
Luas
 • Kota Pasar21,05 km2 (8,13 sq mi)
Ketinggian tertinggi
152 m (499 ft)
Ketinggian terendah
150 m (490 ft)
Populasi
 (2016)
 • Kota Pasar39.961
 • Kepadatan1,9/km2 (4,9/sq mi)
 • Metropolitan
45,000
Zona waktuUTC+1 (CET)
 • Musim panas (DST)UTC+2 (CEST)
Postal code
89-600
Kode area telepon+48 52
Tanda nomor kendaraanGCH
Situs webhttps://www.miastochojnice.pl/
Kota Chojnice

Pranala luar

53°41′39″N 17°33′23″E / 53.69417°N 17.55639°E / 53.69417; 17.55639