Grand Prix F1 Jerman 1976

balap Formula Satu tahun 1976
Revisi sejak 13 April 2018 13.03 oleh F1fans (bicara | kontrib)

Grand Prix Jerman 1976 adalah balapan Formula 1 yang digelar di Nürburgring pada 1 Agustus 1976. Ini merupakan balapan terakhir yang digelar dengan memakai layout sirkuit Nordschleife (alias Nurburgring Lama/Old Nurburgring).

Grand Prix Jerman 1976
Lomba ke-10 dari 16 dalam Formula Satu musim 1976
Detail perlombaan
Tanggal 1 Agustus 1976
Nama resmi XXXVIII Großer Preis von Deutschland
Lokasi Nürburgring, Nürburg, West Germany
Sirkuit Permanent racing facility
Panjang sirkuit 22.835 km (14.19 mi)
Jarak tempuh 14 putaran, 319.690 km (198.65 mi)
Cuaca Rain at start, later drying
Posisi pole
Pembalap McLaren-Ford
Waktu 7:06.5[1]
Putaran tercepat
Pembalap Afrika Selatan Jody Scheckter Tyrrell-Ford
Waktu 7:10.8 putaran ke-13[2]
Podium
Pertama McLaren-Ford
Kedua Tyrrell-Ford
Ketiga McLaren-Ford
Pemimpin perlombaan

Hasil

Pos No Pembalap Tim Lap Waktu/Tersingkir Grid Poin
1 11   James Hunt McLaren-Ford 14 1:41:42.7 1 9
2 3   Jody Scheckter Tyrrell-Ford 14 + 27.7 8 6
3 12   Jochen Mass McLaren-Ford 14 + 52.4 9 4
4 8   Carlos Pace Brabham-Alfa Romeo 14 + 54.2 7 3
5 6   Gunnar Nilsson Lotus-Ford 14 + 1:57.3 16 2
6 77   Rolf Stommelen Brabham-Alfa Romeo 14 + 2:30.3 15 1
7 28   John Watson Penske-Ford 14 + 2:33.9 19
8 16   Tom Pryce Shadow-Ford 14 + 2:48.2 18
9 2   Clay Regazzoni Ferrari 14 + 3:46.0 5
10 19   Alan Jones Surtees-Ford 14 + 3:47.3 14
11 17   Jean-Pierre Jarier Shadow-Ford 14 + 4:51.7 23
12 5   Mario Andretti Lotus-Ford 14 + 4:58.1 12
13 30   Emerson Fittipaldi Fittipaldi-Ford 14 + 5:25.2 20
14 40   Alessandro Pesenti-Rossi Tyrrell-Ford 13 + 1 lap 26
15 25   Guy Edwards Hesketh-Ford 13 + 1 lap 25
Ret 20   Arturo Merzario Wolf-Williams-Ford 3 Rem 21
Ret 9   Vittorio Brambilla March-Ford 1 Kecelakaan 13
Ret 4   Patrick Depailler Tyrrell-Ford 0 Kecelakaan 3
Ret 7   Carlos Reutemann Brabham-Alfa Romeo 0 Fuel System 10
Ret 10   Ronnie Peterson March-Ford 0 Kecelakaan 11
Ret 34   Hans Joachim Stuck March-Ford 0 Kopling 4
Ret 26   Jacques Laffite Ligier-Matra 0 Girboks 6
Ret 22   Chris Amon Ensign-Ford (1) - 17
Ret 1   Niki Lauda Ferrari (1) Kecelakaan 2
Ret 18   Brett Lunger Surtees-Ford (1) - 24
Ret 24   Harald Ertl Hesketh-Ford (1) - 22
DNQ 33   Lella Lombardi Brabham-Ford Mobil disita oleh polisi
DNQ 38   Henri Pescarolo Surtees-Ford
Sumber:[3]

Referensi

  1. ^ Lang, Mike (1983). Grand Prix! Vol 3. Haynes Publishing Group. hlm. 135. ISBN 0-85429-380-9. 
  2. ^ Lang (1983), p. 138.
  3. ^ "1976 German Grand Prix". formula1.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 December 2014. Diakses tanggal 23 December 2015.