Sundari Soekotjo

Penyanyi Keroncong Indonesia
Revisi sejak 7 November 2009 08.52 oleh Andri.h (bicara | kontrib) (std)

Sundari Untinasih Soekotjo (lahir 14 April 1965) adalah seorang penyanyi keroncong dari Indonesia. Ia juga pernah mengajar sebagai guru kesenian di SMA 38 Jakarta. Pendidikannya adalah D-3 IKIP pada tahun 1987 dan sarjana musik dari Universitas Negeri Jakarta pada tahun 2002.

Album "Kangen" Sundari Sukotjo

Penampilan Lain

Pranala luar