Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia

pangkat pada Kepolisian Negara Republik Indonesia
Revisi sejak 19 Agustus 2018 04.34 oleh Ramdan Herawan (bicara | kontrib) (Membalikkan revisi 14117360 oleh 182.1.30.27 (bicara))

Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia atau biasa disingkat Wakapolri adalah unsur pimpinan Kepolisian Negara Republik Indonesia yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kapolri. Wakapolri adalah jabatan eselon IA yang pengangkatan dan pemberhentiannya ditetapkan oleh Kapolri setelah dikonsultasikan dengan Presiden.[1]

Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia
Lambang Polri
Dibentuk1998
Pejabat pertamaLetnan Jenderal Polisi Suroyo Bimantoro
Situs webwww.polri.go.id

Wakapolri bertugas:

  1. membantu Kapolri dalam melaksanakan tugasnya dengan mengendalikan pelaksanaan tugas sehari-hari seluruh satuan staf Mabes Polri dan jajarannya;
  2. mewakili Kapolri dalam hal Kapolri berhalangan; dan
  3. melaksanakan tugas lain atas perintah Kapolri sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.[1]

Daftar Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia

No Foto Nama Dari Sampai Jabatan terakhir Ket. Kapolri
1.   Letnan Jenderal Polisi
Suroyo Bimantoro
Tidak diketahui
18 September 2000
[2]
Jenderal Polisi
Roesdihardjo
(2000)
2. Letnan Jenderal Polisi
Chairuddin Ismail
18 September 2000
2 Juni 2001
Jenderal Polisi
Surojo Bimantoro
(2000–01)
3.   Komisaris Jenderal Polisi
Kadaryanto
22 Oktober 2002
20 Juli 2004
Deputi Sumber Daya Manusia Kapolri
[3]
Jenderal Polisi
Da'i Bachtiar
(2001–05)
4.   Komisaris Jenderal Polisi
Adang Daradjatun
20 Juli 2004
28 Desember 2006
Kepala Badan Pembinaan dan Keamanan Polri
Jenderal Polisi
Sutanto
(2005–08)
5. Komisaris Jenderal Polisi
Makbul Padmanegara
28 Desember 2006
6 Januari 2010
Kepala Badan Reserse Kriminal Polri
[4]
Jenderal Polisi
Bambang Hendarso Danuri
(2008–10)
Jenderal Polisi
Timur Pradopo
(2010–13)
6.   Komisaris Jenderal Polisi
Jusuf Manggabarani
6 Januari 2010
1 Maret 2011
Inspektur Pengawasan Umum Polri
[5]
7.   Komisaris Jenderal Polisi
Nanan Soekarna
1 Maret 2011
1 Agustus 2013
Inspektur Pengawasan Umum Polri
8. Berkas:Oegroseno.jpg Komisaris Jenderal Polisi
Oegroseno
2 Agustus 2013
4 Maret 2014
Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan Polri
Jenderal Polisi
Sutarman
(2013–15)
9.   Komisaris Jenderal Polisi
Badrodin Haiti
4 Maret 2014
16 Januari 2015
Kepala Badan Pemelihara Keamanan Polri
10.   Komisaris Jenderal Polisi
Budi Gunawan
22 April 2015
9 September 2016
Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polri
Jenderal Polisi
Badrodin Haiti
(2015–16)
Jenderal Polisi
Tito Karnavian
(2016–sekarang)
11.   Komisaris Jenderal Polisi
Syafruddin
10 September 2016
17 Agustus 2018
Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polri
12. Berkas:Irjen Ari Dono.jpg Komisaris Jenderal Polisi
Ari Dono Sukmanto
17 Agustus 2018
Petahana
Kepala Badan Reserse Kriminal Polri

Referensi

  1. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Perpers Nomor 52 Tahun 2010
  2. ^ "Bimantoro Dikenal dekat dengan Mega". IndoMedia. Jakarta. 18 September 2000. Diakses tanggal 16 Maret 2016. 
  3. ^ Christiyanto; Indradi, Doni (22 Oktober 2002). "Jabatan Wakapolri Dihidupkan Kembali". Liputan6.com. Jakarta. Diakses tanggal 16 Maret 2016. 
  4. ^ Nusantara, Rizki (6 Januari 2010). HRI, ed. "Pensiun, Makbul Akan Berkiprah di BNI". okezonenews.com. Diakses tanggal 15 Februari 2017. 
  5. ^ Desyana, Cornila (6 Januari 2010). "Jusuf Manggabarani Dilantik Jadi Wakil Kapolri". Tempo. Jakarta. Diakses tanggal 16 Maret 2016.