Chaeyoung

Son Chaeyoung, atau lebih dikenal sebagai Chaeyoung, adalah seorang pasangan dari Deni dan penyanyi Korea Selatan. Ia merupakan anggota grup vokal wanita, Twice, yang dibentuk oleh JYP Entertainment melalui acara realitas tahun 2015, Sixteen
Revisi sejak 27 Agustus 2018 13.16 oleh 36.84.63.52 (bicara) (hanya)

Son Chae-young (bahasa Korea: 손채영; lahir 23 April 1999), yang lebih dikenal sebagai Chaeyoung, adalah seorang penyanyi Korea Selatan. Ia merupakan anggota dari grup musik K-pop mancanegara, TWICE, yang dibentuk oleh JYP Entertainment melalui acara realitas tahun 2015, SIXTEEN. Dan sekarang berpacaran dengan Yanna Brahmanta

Chaeyoung
Chaeyoung pada bulan November 2017
Nama asal손채영
LahirSon Chae-young
23 April 1999 (umur 25) (umur Korea 19)
Seoul, Korea Selatan
Kewarganegaraan Korea Selatan
Pekerjaan
  • Penyanyi
Karier musik
GenreK-pop
InstrumenRap
Tahun aktif2015–sekarang
LabelJYP Entertainment
Artis terkait
IMDB: nm9390209 Instagram: chaeyo.0 Musicbrainz: b37cfe02-c667-4c78-9c8c-f96944d1dff7 Discogs: 4932153 Modifica els identificadors a Wikidata
Nama Korea
Hangul
손채영
Alih AksaraSon Chaeyoung
McCune–ReischauerSon Ceyŏng

Kehidupan pribadi

Chaeyoung dilahirkan pada 23 April 1999 di Seoul, Korea Selatan.[1] Chaeyoung mengikuti akademi tarian selama setahun ketika kelas enam.[2] Dia bergabung dengan JYP Entertainment setelah lolos audisi pada 6 Juni 2012.[3] Dia sekarang ini bersekolah di Hanlim Multi Art School sebagai siswi tahun pertama dalam jurusan praktik musik.[4]

Karier

Pada tahun 2014, Chaeyoung muncul dalam musik video GOT7, "Stop Stop It". Pada tahun berikutnya, dia muncul dalam musik video miss A, "Only You".

Chaeyoung diumumkan sebagai salah seorang trainee untuk SIXTEEN, sebuah acara realitas untuk menentukan anggota girl grup JYP yang baru.[5] Acara ini dimulai pada 5 Mei dan berakhir dengan keberhasilannya sebagai salah seorang anggota TWICE. Pada 20 Oktober, Chaeyoung melakukan debut sebagai anggota TWICE dengan album mini, The Story Begins dan lagu utama Like OOH-AHH.[6][7]

Videografi

Musik video

Tahun Lagu Artis Peran
2015 Like OOH-AHH TWICE Diri sendiri
2016 Cheer Up
TT
2017 Knock Knock
SIGNAL
LIKEY
Heart Shaker
Merry & Happy

Penampilan musik video

Tahun Judul Artis
2014 "Stop Stop It" GOT7
2015 "Only You" Miss A
2016 "Fire" J.Y. Park

Referensi

  1. ^ ":: TWICE :: (Profile)". JYP Entertainment - Twice. JYP Entertainment. Diakses tanggal 26 Oktober 2015. 
  2. ^ "트와이스 쯔위 "연습생 생활하면서 꾀병부리고 쉰적 있다" ②". Star News. Diakses tanggal 4 Februari 2016. 
  3. ^ "[네이버 연예] 아이엠그라운드, 트와이스 소개 하기!". Naver. Naver Corp. Diakses tanggal 4 Februari 2016. 
  4. ^ Bae, Jung Yun. "Hanlim Multi Art School Entrance Ceremony". BNT News. BNT News International. Diakses tanggal 12 April 2016. 
  5. ^ Yoo, Ji-hyae. "[단독] Mnet-JYP 손잡았다...걸그룹 제작 프로 론칭". Naver TV. Naver Corporation. Diakses tanggal 7 Julai 2015. 
  6. ^ Won, Ho-jung. "Twice's 'Story Begins'". K-pop Herald. Herald Corporation. Diakses tanggal 23 Oktober 2015. 
  7. ^ Lee, Sang-eun. "트와이스, 데뷔곡 '우아하게' 공개에 눈물바다 "초심 잃지 않겠다"". Kyeongin Ilbo. Kyeongin Ilbo. Diakses tanggal 21 Oktober 2015. 

Pranala luar

Templat:Anggota TWICE