T. N. Chaturvedi

Revisi sejak 2 September 2020 16.02 oleh DennyRG (bicara | kontrib) (sudah wafat)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Triloki Nath Chaturvedi (19 Januari 1929 – 5 Januari 2020) adalah seorang Gubernur Karnataka, sebuah negara bagian di India, dari 2002 sampai 2007.

Tirlok Chaturvedi
Gubernur Karnataka ke-14
Masa jabatan
21 Agustus 2002 – 20 Agustus 2007
Informasi pribadi
Lahir
Tirlok Nath Chaturvedi

(1929-01-18)18 Januari 1929
Kannauj, Uttar Pradesh, Kemaharajaan Britania
Meninggal5 Januari 2020(2020-01-05) (umur 90)
Noida, Uttar Pradesh, India
KebangsaanIndia
Penghargaan sipilPadma Vibhushan
(1991)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ia dianugerahi Padma Vibhushan pada 1991.[1] Ia menjadi Gubernur Karnataka pada 21 Agustus 2002. Ia juga menjadi Gubernur Kerala dari 25 Februari 2004, setelah kematian Sikander Bakht, sampai Juni 2004, dimana ia digantikan oleh gubernur yang baru dilantik.

Pada 5 Januari 2020, Chaturvedi meninggal dunia di Rumah Sakit Kailash, Noida pada usia 90 tahun.[2]

Referensi

Jabatan politik
Didahului oleh:
Sikander Bakht
Gubernur Kerala
25 Februari 2004 – 23 Juni 2004
Diteruskan oleh:
R. L. Bhatia