Bali Mester, Jatinegara, Jakarta Timur
kelurahan di Kota Jakarta Timur, Jakarta
Bali Mester adalah kelurahan di Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur.
Bali Mester | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jakarta | ||||
Kota | Jakarta Timur | ||||
Kecamatan | Jatinegara | ||||
Kodepos | 13310 | ||||
Kode Kemendagri | 31.75.03.1003 | ||||
Kode BPS | 3172060007 | ||||
Luas | 0,67 km² | ||||
Jumlah penduduk | 11.290 jiwa | ||||
Kepadatan | 16.851 jiwa/km² | ||||
|
Kelurahan ini berbatasan dengan Kecamatan Matraman di sebelah utara, Kecamatan Tebet di sebelah barat, Kelurahan Rawa Bunga di sebelah timur, dan Kelurahan Kampung Melayu di sebelah selatan.
Nama "Bali Mester" merupakan penggabungan nama dua kampung lama yang menjadi pusat Jatinegara pada masa lalu: Kampung Bali dan Kampung Mester (sebutan lokal untuk nama Meester Cornelis, yang menjadi nama Jatinegara pada masa kolonial Hindia Belanda.