Lemur sportif utara adalah sebuah spesies lemur dalam keluarga Lepilemuridae. Hewan tersebut adalah endemik di Madagaskar. Akibat kerusakan ekologi dan gangguan manusia, lemur tersebut diklasifikasikan Terancam Kritis oleh IUCN Red List,[1] dan salah satu spesies primata paling terancam di dunia.[2]

Lemur sportif utara
Lepilemur septentrionalis Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Status konservasi
Terancam kritis
IUCN11622 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KelasMammalia
OrdoPrimates
SuperfamiliLemuroidea
FamiliLepilemuridae
GenusLepilemur
SpesiesLepilemur septentrionalis Edit nilai pada Wikidata
Tata nama
Sinonim takson
  • sahafarensis Rumpler & Albignac, 1975
Distribusi

Edit nilai pada Wikidata
EndemikMadagaskar Edit nilai pada Wikidata

Referensi

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama iucn
  2. ^ Nash, ed. by Russell A. Mittermeier, ... [] ; illustrations by Stephen D.; et al. (2009). Primates in peril : the world's 25 most endangered primates 2008-2010. Arlington, VA: IUCN/SSC Primate Specialist Group, International Primatological Society, Conservation International. ISBN 978-1-934151-34-1. 

Pranala luar