Portal:Peristiwa terkini/Juli 2008/Kematian
- 28: Abu Khabab al-Masri (55), pakar kimia dan senjata biologis Al-Qaeda
- 28: Sjahrir (63), ekonom Indonesia
- 27: Youssef Chahine (82), sutradara film asal Mesir
- 27: Rachman Halim (61), Presiden Komisaris PT Gudang Garam
- 11: Said Djauharsjah Jenie (57), Kepala BPPT, tokoh penerbangan Indonesia
- 11: Iswadi Idris (60), pemain sepak bola Indonesia
- 10: Ahmad Suradji (59), pelaku pembunuhan berantai, hukuman mati
- 3: Levy Mwanawasa (59), Presiden Zambia (2002-08)