Liga 3 2019 Sumatera Utara

Revisi sejak 20 November 2019 07.40 oleh 120.188.66.63 (bicara) (KS Tiga Naga FC)

Liga 3 2019 Sumatra Utara adalah musim kompetisi liga 3 zona provinsi Sumatera Utara yang dimulai pada 1 September 2019.

Liga 3 Sumatra Utara 2019
Musim2019
Tanggal1 - 29 September 2019
JuaraKaro United FC
Kualifikasi untukPutaran regional Sumatra Liga 3 2019
Pertandingan terbanyak golTanjung Balai United 10 - 2 PS Taruna Satria
Tak menang beruntun terpanjang5 Pertandingan - Mandailing Raya FC
Kalah beruntun
terpanjang
5 Pertandingan - Mandailing Raya FC
2018
2020
Seluruh statistik akurat per 30 September 2019.

Liga 3 provinsi Sumatra Utara diikuti oleh 30 klub amatir Sumatra Utara yang terbagi kedalam 5 grup dan masing-masing grup terdiri dari 6 tim. [1]. Karo Unted FC merupakan juara Liga 3 2019 Sumatera Utara setelah pada babak final mengalahkan PS Bhinneka dengan skor 5 - 2 [2].

Peserta

Klub amatir anggota asprov PSSI Sumatera Utara yang mendaftar untuk mengikuti kompetisi Liga 3 Sumatera Utara musim 2019 adalah sebanyak 30 tim. Berikut daftar peserta dan pembagian grup.

Pool A

Pertandingan dilangsungkan di Stadion Baharuddin Siregar, Lubukpakam

  1. PSDS Deli Serdang
  2. Kurnia Medan City FC
  3. Medan Soccer FC
  4. Medan Utama FC
  5. Polres Deli Serdang FC
  6. PS Harjuna Putra

Pool B

Pertandingan dilangsungkan di Lapangan Emplasmen, Kuala Namu

  1. PS Bhinneka
  2. Gumarang FC
  3. PS Patriot Disporasu
  4. PS Keluarga USU
  5. Deli Serdang United
  6. PS Kwarta

Pool C

Pertandingan dilangsungkan di Stadion Samura, Tanah Karo

  1. Karo United FC
  2. Bansar FC Gebang
  3. Binjai United
  4. Victory Dairi FC
  5. PS TGM Medan
  6. PS Sergei

Pool D

Pertandingan dilangsungkan di Lapangan Kodim Lama, Kota Pematangsiantar

  1. Persesi Siantar
  2. Batak United FC
  3. Toba Samosir FC
  4. PSSD Dairi
  5. RBS FC Padang Sidempuan
  6. Mandailing Raya FC

Pool E

Pertandingan dilangsungkan di Stadion Asahan Sakti, Tanjung Balai

  1. Tanjung Balai United
  2. Poslab Labuhan Batu
  3. PS Bintang Utara
  4. PS Taruna Satria
  5. Agtagana FC
  6. Mencirim City FC

Putaran Pertama

Pool A

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Polres Deli Serdang FC (A) 4 3 1 0 10 1 +9 10 Lolos ke Babak 10 Besar
2 PSDS Deli Serdang (A) 4 3 0 1 14 2 +12 9
3 Medan Utama FC 4 2 1 1 9 3 +6 7
4 PS Harjuna Putra 4 1 0 3 6 7 −1 3
5 Medan Soccer FC 4 0 0 4 2 27 −25 0
6 Kurnia Medan City FC 0 0 0 0 0 0 0 0 Diskualifikasi
Per pertandingan yang dimainkan pada 10 September 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Pool B

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 PS Bhinneka (A) 4 3 0 1 19 2 +17 9 Lolos ke Babak 10 Besar
2 PS Keluarga USU (A) 4 3 0 1 11 4 +7 9
3 PS Patriot Disporasu 4 2 0 2 8 15 −7 6
4 Gumarang FC 4 1 0 3 4 16 −12 3
5 PS Kwarta 4 1 0 3 2 7 −5 3
6 Deli Serdang United 0 0 0 0 0 0 0 0 Diskualifikasi
Per pertandingan yang dimainkan pada 10 September 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Pool C

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Karo United FC (A) 4 4 0 0 10 1 +9 12 Lolos ke Babak 10 Besar
2 Bansar FC Gebang (A) 4 2 1 1 11 1 +10 7
3 PS TGM Medan 4 2 1 1 7 2 +5 7
4 Victory Dairi FC 4 1 0 3 4 7 −3 3
5 Binjai United 4 0 0 4 2 23 −21 0
6 PS Sergei 0 0 0 0 0 0 0 0 Diskualifikasi
Per pertandingan yang dimainkan pada 10 September 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Pool D

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persesi Siantar (A) 5 4 1 0 14 3 +11 13 Lolos ke Babak 10 Besar
2 Batak United FC (A) 5 3 2 0 9 3 +6 11
3 Toba Samosir FC 5 3 1 1 17 7 +10 10
4 PSSD Dairi 5 1 0 4 4 8 −4 3
5 RBS FC Padang Sidempuan[a] 5 1 0 4 3 17 −14 0 Diskualifikasi
6 Mandailing Raya FC[b] 5 0 0 5 1 16 −15 −3
Per pertandingan yang dimainkan pada 10 September 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya.
Catatan:
  1. ^ RBS FC Padang Sidempuan dikurangi 3 poin karena tidak hadir di lapangan
  2. ^ Mandailing Raya FC dikurangi 3 poin karena tidak hadir di lapangan

Pool E

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Tanjung Balai United (A) 4 3 1 0 19 4 +15 10 Lolos ke Babak 10 Besar
2 Poslab Labuhan Batu (A) 4 3 1 0 12 3 +9 10
3 PS Bintang Utara 4 1 1 2 2 8 −6 4
4 PS Taruna Satria 4 1 1 2 7 18 −11 4
5 Mencirim City FC 4 0 0 4 3 10 −7 0
6 Agtagana FC 0 0 0 0 0 0 0 0 Diskualifikasi
Per pertandingan yang dimainkan pada 10 September 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Babak 10 Besar

Pool F

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Karo United FC (A) 4 3 0 1 8 1 +7 9 Lolos ke Semi Final
2 Batak United FC (A) 4 2 1 1 5 6 −1 7
3 PS Keluarga USU 4 2 1 1 4 3 +1 7
4 Tanjung Balai United 4 1 2 1 5 6 −1 5
5 Polres Deli Serdang FC 4 0 0 4 1 7 −6 0
Per pertandingan yang dimainkan pada 22 September 2019. Sumber: Klasemen 10 Besar
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Pool G

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 PS Bhinneka (A) 4 4 0 0 9 2 +7 12 Lolos ke Semi Final
2 PSDS Deli Serdang (A) 4 2 1 1 9 1 +8 7
3 Bansar FC Gebang 4 1 2 1 7 5 +2 5
4 Poslab Labuhan Batu 4 0 2 2 5 14 −9 2
5 Persesi Siantar 4 0 1 3 5 13 −8 1
Per pertandingan yang dimainkan pada 22 September 2019. Sumber: Klasemen 10 Besar
(A) Lolos ke babak berikutnya.

Semi Final

(PS Bhinneka menang Agregat 3-2 )


(Karo United FC menang Agregat 5-4 )

Perebutan Tempat ke 3

Batak United FC 2 - 8 PSDS Deli Serdang
  • M Sidik   37'
  • Diki Darmawan   90'
Laporan
  • Tri Andre Ramadhan   12'
  • Purnomo   52'
  • Muhammad Irsan 5 gol   59', 72', 78', 82', 86'
  • Muhammad Hanbal   89'

Final

Karo United FC 5 - 2 PS Bhinneka
  • Ahmad Fatoni Usman   29', 61', 89'
  • Iyansen Delpiero   63'
  • Willyando   65'
Laporan
  • M Chandra Syahputra Nasution   2'
  • M Azhari Parapat   79'

Referensi

  1. ^ "Ini Daftar Pembagian Grup Liga 3 Zona Sumut 2019, Kick Off Digelar 1 September 2019". Tribun Medan. Diakses tanggal 28 Agustus 2019. 
  2. ^ "Karo United Juara Liga 3". GatraCom. Diakses tanggal 30 September 2019. 

Templat:Liga 3 Sumatra Utara