Aditya Harlan

Pesepakbola Indonesia
Revisi sejak 3 Agustus 2020 10.51 oleh AABot (bicara | kontrib) (~stub)

Aditya Harlan (lahir 17 Juni 1987) adalah pemain sepak bola Indonesia yang sekarang bermain untuk PS Barito Putera di Liga Super Indonesia.[1][2]

Aditya Harlan
Informasi pribadi
Nama lengkap Aditya Harlan
Tanggal lahir 17 Juni 1987 (umur 37)
Tempat lahir Jakarta, Indonesia
Tinggi 177 m (580 ft 8+12 in)
Posisi bermain Kiper
Informasi klub
Klub saat ini Barito Putera
Nomor 20
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2010–2011 Tangerang Wolves 18 (0)
2011–2012 Persibo Bojonegoro 24 (0)
2013– Barito Putera 111 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 4 Maret 2014

Gelar

Klub

Persibo Bojonegoro

Referensi

  1. ^ "Aditya Harlan". liga-indonesia.co.id. Diakses tanggal 1 September 2013. 
  2. ^ "Aditya Harlan". soccerway.com. Diakses tanggal 3 Januari 2014. 

Pranala luar