Michael Jakarimilena

Revisi sejak 15 November 2008 03.03 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Michael Herman Jakarimilena (lahir 13 Juli 1983) adalah penyanyi Indonesia yang beragama Kristen ini populer setelah menempati tempat kelima pada Indonesian Idol pertama yang ditayangkan oleh RCTI.

Berkas:MichaelJakarimilena.jpg
Michael Jakarimilena

Ia turut pula bermain dalam film Denias, Senandung di Atas Awan yang berperan sebagai ayah dari Denias.

Tampilan Indonesian Idol

Diskografi

Iklan

  • Indomie versi Satu Selera untuk Semua

Filmografi

Didahului oleh:
tidak ada
Indonesian Idol
Top 5

Musim Pertama (2004)
Diteruskan oleh:
Harry