Bandar Udara Utarom

bandar udara di Indonesia

Bandar Udara Utarom atau Bandar Udara Kaimana (bahasa Inggris: Utarom Airport) (IATA: KNGICAO: WASK) adalah sebuah bandar udara yang melayani daerah Kaimana, Papua Barat.[3] Bandara ini terletak sekitar 15 km dari Kabupaten Kaimana.

Bandar Udara Utarom

Utarom Airport
Informasi
JenisPublik
PemilikPemerintah Indonesia
PengelolaKementerian Perhubungan
MelayaniKaimana, Papua Barat, Indonesia
Ketinggian dpl6 mdpl
Koordinat03°38′40″S 133°41′43″E / 3.64444°S 133.69528°E / -3.64444; 133.69528
Peta
Lua error in Modul:Location_map at line 537: Tidak dapat menemukan definisi peta lokasi yang ditentukan. Baik "Modul:Location map/data/Indonesia West Papua" maupun "Templat:Location map Indonesia West Papua" tidak ada.
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
01/19 2.000 6.562 Aspal
Sumber: DAFIF[1][2]

Bandara ini terletak pada ketinggian 6 meter (19 kaki) di atas permukaan laut. Bandara ini memiliki satu landas pacu dengan arah 01/19. Landas pacu tersebut memiliki panjang 2.000 meter dan lebar 45 meter dengan permukaan aspal.[3]

Rute dan Maskapai Penerbangan

MaskapaiTujuan
Nam Air Fak—Fak
Susi Air Potowai, Timika
Wings Air Ambon, Fak—Fak, Manokwari, Nabire, Sorong

Merpati Nusantara Airlines Penerbangan 8968 (2011)

Merpati Nusantara Airlines Penerbangan 8968 adalah sebuah penerbangan domestik dari Sorong, Papua Barat menuju Kaimana, Papua Barat. Pada tanggal 7 Mei 2011, penerbangan Merpati Nusantara Airlines Xian MA60 mengalami kecelakaan dan jatuh di lepas pantai dekat Bandar Udara Utarom saat terjadi hujan deras. Akibat kecelakaan tersebut, seluruh penumpang dan awak pesawat, tewas.[4][5][6][7][8]

Referensi

  1. ^ Airport information for WASK from DAFIF (effective October 2006)
  2. ^ Informasi bandar udara untuk Kaimana, Indonesia (WASK / KNG) di Great Circle Mapper. Sumber: DAFIF.
  3. ^ a b "Informasi Bandara di World Aero Data". Diakses tanggal 9 Mei 2011. 
  4. ^ "Kecelakaan Merpati Airlines di laut lepas Provinsi Papua Barat". BNO News. May 7, 2011. Diakses tanggal May 7, 2011. 
  5. ^ "Jenazah korban kecelakaan mulai ditemukan". Jakarta Globe. May 7, 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal May 9, 2011. Diakses tanggal May 7, 2011. 
  6. ^ "27 orang tewas dalam kecelakaan pesawat di Indonesia". Xinhua. May 7, 2011. Diakses tanggal May 7, 2011. 
  7. ^ "Pesawat jatuh di Indonesia Timur, 27 tewas". MSNBC. May 7, 2011. Diakses tanggal May 7, 2011. 
  8. ^ Hradecky, Simon (May 7, 2011). "Terjadi kecelakaan Merpati MA60 di Kaimana pada 7 Mei 2011, pesawat jatuh ke laut lepas sebelum mendarat". Aviation Herald. Diakses tanggal May 7, 2011. 

Pranala luar