Far Cry 4

Revisi sejak 4 Februari 2023 15.06 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: pembersihan kosmetika dasar)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Far Cry 4 adalah permainan tembak-menembak orang pertama (bahasa Inggris: first-person shooter) yang dikembangkan oleh Ubisoft Montreal dan dirilis oleh Ubisoft pada 18 November 2014. Permainan ini merupakan sekuel dari Far Cry 3 dan permainan keempat dalam serial Far Cry. Permainan ini berlatar di Kyrat, sebuah negara fiksi di Himalaya, dan berkisah tentang Ajay Ghale, seorang Kyrat-Amerika yang terjebak dalam perang saudara antara Angkatan Darat Kerajaan Kyrat melawan gerakan pemberontakan yang disebut Jalan Emas.

Far Cry 4
Edit nilai pada Wikidata
Diterbitkan di18 November 2014
Versi
1.10 Edit nilai pada Wikidata
GenreTembak-menembak orang pertama
Bahasa
Bagian dariFar Cry Bundle (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Karakteristik teknis
PelantarPlayStation 3, PlayStation 4, Windows, Xbox 360 dan Xbox One Edit nilai pada Wikidata
MesinDunia Engine 2 (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
ModePermainan video pemain tunggal dan permainan video multipemain Edit nilai pada Wikidata
Formatcakram optis, distribusi digital dan unduhan digital Edit nilai pada Wikidata
Metode masukangamepad Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
PengembangUbisoft Montreal
Pengarah
ProdusenCedric Decelle
Penulis
KomponisCliff Martinez
PenerbitUbisoft
Pemrogram
  • Cedric Decelle
SenimanJean-Alexis Doyon
Penilaian
ESRB
enllaç=d:Q14864331
PEGI
enllaç=d:Q14915517
USK
enllaç=d:Q14920394
Informasi tambahan
Situs webubisoft.com… (bahasa Inggris) Edit nilai pada Wikidata
MobyGamesfar-cry-4, far-cry-4-kyrat-edition, far-cry-4-limited-edition dan far-cry-4-ultimate-kyrat-edition Edit nilai pada Wikidata
Steam298110 Edit nilai pada Wikidata
IMDB: tt3742988 Modifica els identificadors a Wikidata
Bagian dari Far Cry
Sebelum
Tidak ada
Portal permainan video
Sunting di Wikidata • L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Pranala luar