Brigadir Jenderal TNI (Purn.) Idroes (lahir 7 Februari 1939) adalah Wakil Gubernur DKI Jakarta bidang Pemerintahan periode 1993—1997. Ia merupakan purnawirawan TNI-AD.

Idroes
Wakil Gubernur Jakarta
(Bidang Pemerintahan)
Masa jabatan
19 Juli 1993 – 25 September 1997
PresidenSoeharto
GubernurSoerjadi Soedirdja
Sebelum
Pengganti
Abdul Kahfi
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Masa jabatan
1 Oktober 1982 – Januari 1984
PresidenSoeharto
Pengganti
Bakri Sri Hardono
Sebelum
Grup parlemenFraksi ABRI
Informasi pribadi
Lahir7 Februari 1939 (umur 85)
Indonesia Kuningan, Jawa Barat
AlmamaterAkademi Militer Nasional (1963)
Penghargaan sipilKartika Cendikia (1963)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1963—1993
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
SatuanArtileri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Idroes, lulusan Akademi Militer Nasional 1963 ini dari kecabangan Artileri. Jenderal bintang satu ini juga pernah menjabat sebagai Anggota DPR RI Fraksi ABRI.

Pendidikan

Umum

  • SD (1953)[1]
  • SMP Bagian B (1956)[1]
  • SMA Bag B (1959)[1]

Khusus

  • AKABRI (1963)[1]
  • SUSARBANG (1964)[1]
  • FA Advance Course USA (1973-1974)[1]
  • Seskoad (1976)[1]
  • SUSYAWAN ABRI (1980)[1]

Karier militer

  • Danki Secapa Pusdikarmed (1965 – 1967)[1]
  • Danrai Armed Men Armed Kodam VI/Siliwangi (1968 – 1971)[1]
  • Wadanyon Armed 3 Men Armed II Kodam VII/Diponegoro (1972 – 1975)[1]
  • Komandan Distrik Militer 0733/Semarang (1977 – 1980)[1]
  • Wakil Asisten Teritorial Kepala Staf Daerah Militer VII/Diponegoro (1980 – 1982)[1]
  • Anggota DPR/MPR Fraksi ABRI (1982 – 1984)[1][2]
  • Atase Pertahanan RI di Bangladesh[3]
  • Kepala Dinas Pembinaan Mental Angkatan Darat[3]
  • Kepala Pusat Sejarah dan Tradisi ABRI (1991 – 1993)[3]

Referensi

  1. ^ a b c d e f g h i j k l m n Buku Pelengkap V Pemilihan Umum 1982: Ringkasan Riwayat Hidup dan Riwayat Perjuangan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Hasil Pemilihan Umum 1982. Jakarta: Lembaga Pemilihan Umum. 1982. hlm. 962–963. 
  2. ^ Pakpahan, Muchtar (1994). DPR RI semasa Orde Baru: tinjauan analitis anggota DPR RI masa kerja 1982-1987. Pustaka Sinar Harapan. hlm. 122. ISBN 978-979-416-275-0. 
  3. ^ a b c "Idroes Gantikan Wagub DKI Basofi Sudirman" . Kompas. 13 Juli 1993. hlm. 7. Diakses tanggal 27 Agustus 2021.