Kaharuddin Nasution
mantan Gubernur Sumatera Utara dan tokoh politik
Kaharuddin Nasution (lahir 23 Juni 1925) adalah Gubernur Sumatera Utara periode 1983 - 1988. Ia terpilih sebagai Gubernur Sumatera Utara menggantikan EWP Tambunan. Sebelum menjabat sebagai Gubernur Sumatera Utara, ia juga pernah menjabat sebagai Gubernur Riau dan Duta Besar Indonesia untuk Korea Selatan.
Pranala luar
Didahului oleh: Mohammad Amin |
Gubernur Riau 1960-1966 |
Diteruskan oleh: Arifin Ahmad |
Didahului oleh: EWP Tambunan |
Gubernur Sumatra Utara 1983-1988 |
Diteruskan oleh: Raja Inal Siregar |