Zinaida Portnova
Zinaida Martynovna Portnova, yang lebih dikenal sebagai Zina Portnova (bahasa Rusia: Зинаида Мартыновна Портнова, Зина Портнова; 20 Februari 1926 – 15 Januari 1944) adalah seorang remaja, partisan Soviet dan Pahlawan Uni Soviet. Ia dikenal karena membunuh lebih dari 100 pasukan Nazi dengan racun. Dikhianati dan ditangkap, ia dikatakan menembak detektif Nazi yang menangkapnya.
Zinaida Portnova | |
---|---|
Lahir | Zinaida Martynovna Portnova 20 Februari 1926 Leningrad, Republik Sosialis Federatif Soviet Rusia, Uni Soviet |
Meninggal | 15 Januari 1944 Polotsk, Republik Sosialis Soviet Belarusia, Uni Soviet | (umur 17)
Penghargaan | Pahlawan Uni Soviet |
|
Referensi
Catatan kaki
Daftar pustaka
- Galinsky, Anna. "Герой Советского Союза: ПОРТНОВА ЗИНАИДА МАРТЫНОВНА" [Hero of the Soviet Union: Portnov Zinaida Martinovna]. Belarusian State Museum of the Great Patriotic War. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-25. Diakses tanggal 2 September 2011. Based on the Google translation Diarsipkan 2016-03-04 di Wayback Machine..
- Sakaida, Henry (2003). Heroines of the Soviet Union 1941-45. Oxford: Osprey. ISBN 978-1-84176-598-3.
- Ufarkinym, Nickolai V. "Портнова Зинаида Мартыновна" [Portnov Zinaida Martinovna]. warheroes.ru. Diakses tanggal 2 September 2011. Based on the Google translation.
Pranala luar
Media tentang Zinaida Portnova di Wikimedia Commons