AsiaSat 8

Revisi sejak 26 Januari 2023 09.48 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Referensi: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

AsiaSat 8 adalah satelit komunikasi geostasioner Hong Kong yang dioperasikan oleh Asia Satellite Telecommunications Company.

The launch of the Falcon 9 carrying AsiaSat 8.

AsiaSat 8 dibangun oleh Space Systems/Loral, dan didasarkan pada bus satelit LL LS-1300.

Referensi

  •   Media tentang Falcon 9 Flight 11 di Wikimedia Commons
  • "ASIASAT 8 Satellite details 2014-046A NORAD 40107". N2YO. 24 January 2015. Retrieved 25 January 2015.
  • "AsiaSat 8". Space Systems/Loral. Retrieved 22 July 2014.