Selamat Pagi, Dunia! adalah album studio ketiga karya Glenn Fredly.

Selamat Pagi, Dunia!
Album studio karya Glenn Fredly
Dirilis20 April 2003
9 Juli 2004 - Repackage
DirekamJanuari 2003 - Februari 2003
Juni 2004 - Repackage
GenrePop, Jazz
LabelSony BMG Indonesia
Kronologi Glenn Fredly
Kembali
(2000)Kembali2000
Selamat Pagi, Dunia!
(2003)
Ost. Cinta Silver
(2005)Ost. Cinta Silver2005
Templat:Extra album cover 2

Dirilis tanggal 20 April 2003 dengan hits singel Belum Saatnya (Berpisah), dan Januari.

Terdapat satu lagu yang dinyanyikan Glenn berduet dengan Audy dalam lagu Terpesona.[1]

Pada tanngal 9 Juli 2004, Gleen merilis ulang album ini dengan tambahan 2 buah lagu, yaitu lagu Sedih Tak Berujung dan Akhir Cerita Cinta. Dan juga satu lagu lama dari album perdananya Cukup Sudah yang diaransemen ulang menjadi berirama jazz.[2]

Daftar lagu

Versi Awal
  • 01. & 03.(Repackage) Tepesona feat. Audy
  • 02. & 05.(Repackage) Januari
  • 03. & 04.(Repackage) Belum Saatnya
  • 04. & 06.(Repackage) Selama Kau Mau
  • 05. & 12.(Repackage) Sekali ini saja
  • 06. & 07.(Repackage) Selamat Pagi Dunia
  • 07. & 11.(Repackage) Pada Satu Cinta
  • 08. & 09.(Repackage) Hatiku Terganggu
  • 09. & 10.(Repackage) Tetes embun
  • 10. & 08.(Repackage) Aku Masih Disini
Tambahan Versi Repackage
  • 01.Sedih tak Berujung
  • 02.Akhir Cerita Cinta
  • 13.Habis
  • 14.Cukup Sudah (versi baru)

Referensi

  1. ^ "Glenn Fredly: Profil". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2021-11-30. 
  2. ^ "Glenn Fredly: Profil". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2021-11-30. 

Pranala luar