Supermodel International 2012

Revisi sejak 25 September 2022 12.48 oleh Sythans27 (bicara | kontrib)

Supermodel International 2012 adalah kontes kecantikan Supermodel International (sebelumnya bernama Supermodel of Asia Pacific karena mencakup peserta dari negara di luar wilayah Asia Pasifik) berbasis modeling yang diadakan untuk kedua kalinya pada tanggal 5 September 2012 di Bangkok, Thailand. Reabetswe Sechoaro dari Afrika Selatan berhasil mengungguli 37 peserta lainnya dan dinobatkan oleh Bunga Jelitha Ibrani, Supermodel of Asia Pacific 2011 dari Indonesia[1]

Supermodel International 2012
Tanggal5 September 2012
TempatThailand Bangkok, Thailand
Kontestan38
Semifinalis16
Debut
Tidak berkompetisi
PemenangReabetswe Sechoaro
 Afrika Selatan
PersahabatanMargaret Leafe
 Samoa
Kostum Nasional TerbaikAngelee Claudette Francisco de los Reyes
 Filipina
FotogenikSun Yan
 Hong Kong
← 2011
2013 →

Pemenang

Utama
Gelar Kontestan
Supermodel International 2012   Afrika Selatan - Reabetswe Sechoaro
Runner-up 1   China - Wang Xiaojie
Runner-up 2   Portugal - Bruna Filipa Monteiro
Runner-up 3   Vietnam - Ngoc Oanh
Runner-up 4   Selandia Baru - Ruby Colle
10 Besar
  •   Filipina - Angelee Claudette Francisco de los Reyes
  •   Kolombia - Natacha Jaraba
  •   Mongolia - Enkhjin Tseveendash
  •   Rusia - Rostov-on-Don Krisitina Kovalenko
  •   Sri Lanka - Ginthota Vidanalage Iresha Asanki De Silva
16 Besar
Supermodel Regional
Gelar Kontestan
Afrika   Afrika Selatan - Reabetswe Sechoaro
Amerika   Guatemala - Yoselinn Pereira
Asia   Filipina - Angelee Claudette Francisco de los Reyes
Eropa   Estonia - Jekaterina Bulgarina
Penghargaan khusus
Gelar Kontestan
Best in Catwalk   Rusia - Yelena Vinnik
Best in Evening Gown   Polandia - Natalia Janoszek
Best in National Costume   Filipina - Angelee Claudette Francisco de los Reyes
Best in Swimwear   Vietnam - Ngoc Oanh
Miss Congeniality   Samoa - Margaret Leafe
Miss Personality   Singapura - Satish Chandar
Miss Photogenic   Hong Kong - Sun Yan
Most Beautiful Face   Taiwan - Ching Yung Tien

Peserta

Trivia

Lintas kompetisi

Berikut ini adalah peserta yang berkompetisi pada kontes lain :

Referensi

  1. ^ "Pageantopolis". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-27. Diakses tanggal 2020-03-11. 

Pranala luar