Acestrorhynchus falcirostris

Revisi sejak 15 September 2024 12.31 oleh Mitgatvm Bot (bicara | kontrib) (top: migrasi)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Acestrorhynchus falcirostris adalah sebuah spesies ikan dalam keluarga Acestrorhynchidae.[2] Spesies tersebut pertama kali dideskripsikan oleh Georges Cuvier pada 1819, awalnya dimasukkan dalam genus Hydrocyon.[1] Spesies tersebut hidup di Sungai Orinoco dan Sungai Amazon di wilayah Guyana Spesies tersebut memiliki panjang standar maksimum 45 cm (18 in).[2]

Acestrorhynchus falcirostris Edit nilai pada Wikidata

Acestrorhynchus falcirostris
Status konservasi
Risiko rendah
IUCN49829777 Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
Galat Lua: callParserFunction: function "Template" was not found.
SpesiesAcestrorhynchus falcirostris Edit nilai pada Wikidata
Cuvier, 1819
Tata nama
Sinonim takson
  • Hydrocyon falcirostris Cuvier, 1819
  • Xiphorhynchus falcirostris (Cuvier, 1819)
  • Xiphoramphus falcirostris (Cuvier, 1819)[1]

Panganan A. falcirostris meliputi ikan kecil, udang dan serangga.[3] Spesies tersebut dipanen oleh perikanan komersial, dan juga dijual untuk akuarium publik.[2]

Referensi

  1. ^ a b Synonyms of Acestrorhynchus falcirostris at www.fishbase.org.
  2. ^ a b c "Acestrorhynchus ". FishBase. Ed. Ranier Froese and Daniel Pauly. July 2019 version. N.p.: FishBase, 2019.
  3. ^ Food items reported for Acestrorhynchus falcirostris at www.fishbase.org.


Templat:Characiformes-stub