Jeff Vlaming
Jeff Vlaming (terkadang disebut Jeffrey Vlaming; 1959/1960 — 30 Januari 2023) adalah seorang penulis dan produser televisi asal Amerika Serikat. Ia berkarya pada sejumlah serial sepanjang 1990an, 2000an dan 2010an, yang meliputi The X-Files, Xena: Warrior Princess, Battlestar Galactica, Northern Exposure, NCIS, Numb3rs, Fringe, Teen Wolf, serial NBC Hannibal, serial Cinemax Outcast, dan The 100.
Jeff Vlaming | |
---|---|
Lahir | 1959/1960 Edina, Minnesota Amerika Serikat |
Meninggal | 30 Januari 2023 Pasadena, California Amerika Serikat |
Kebangsaan | American |
Kewarganegaraan | Amerika Serikat |
Pekerjaan | Penulis, produser |
Kota asal | Minneapolis, Minnesota |
Pranala luar
- Jeff Vlaming di IMDb (dalam bahasa Inggris)