14 Mei
tanggal dalam sistem kalender
Mei | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|
Mi | Sn | Sl | Ra | Ka | Ju | Sa |
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 | 31 |
2025 |
14 Mei adalah hari ke-134 (hari ke-135 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
Peristiwa
- 1787 - Pangeran Amir bin Sultan Kuning, bangsawan Kerajaan Banjar yang juga kakek Pangeran Antasari ditangkap Belanda, selanjutnya diasingkan ke Srilangka, setelah mengadakan perlawanan terhadap Belanda dengan 3.000 pengikutnya.
- 1940 - Perang Dunia II: Belanda menyerah kepada Jerman.
- 1948 - Perdana Menteri David Ben-Gurion membacakan Deklarasi Pendirian Negara Israel kepada umum di Tel Aviv.
- 1955 - Perang Dingin: Pakta Warsawa ditandatangani 8 negara blok komunis.
- 1962 - Percobaan membunuh Presiden Soekarno: saat salat Idul Adha di Istana Negara, seorang pemberontak DI/TII melepaskan tembakan ke arah Presiden Soekarno dan melukai Zainul Arifin.
- 1940 - Tommy Lawrence, pemain sepak bola Skotlandia (w. 2018)
- 1945 - Yochanan Vollach, pemain sepak bola Israel.
- 1946 - S. Tidjab, penulis sandiwara radio, cerita dan skenario film/sinetron Indonesia. (w. 2019)
- 1959 - Patrick Bruel, penyanyi populer, penulis lagu, aktor, dan pemain poker profesional dari Prancis.
- 1969 - George Lucas, Sutradara, Penulis Skenario.
- 1979 - Ersa Mayori, presenter Indonesia.
- 1980 - Zdeněk Grygera, pemain sepak bola Republik Ceko.
- 1984 - Mark Zuckerberg, pendiri jejaring sosial Facebook asal Amerika Serikat.
- 1993 - Meitha Thamrin, aktris Indonesia
- 1993 - Miranda Cosgrove, aktris dan penyanyi asal Amerika Serikat.
- 1994 - Gerald Yohanes Putra, aktor asal Indonesia
- 1999 - Victor Anggit, aktor, model, penyanyi Indonesia
Hari raya dan peringatan
- 1931 - Kenaikan Yesus Kristus.
- 1942 - Kenaikan Yesus Kristus.
- 1953 - Kenaikan Yesus Kristus.
- 1976 - Waisak 2520 BE.
- 1978 - Pentakosta.
- 1989 - Pentakosta.
- 2015 - Kenaikan Yesus Kristus.
- 2026 - Kenaikan Yesus Kristus.
- 2037 - Kenaikan Yesus Kristus.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 14 May.