Roni Dwi Susanto

Revisi sejak 21 Juni 2023 13.37 oleh Henri Aja (bicara | kontrib) (Dikembalikan ke revisi 21795942 oleh Wagino Bot (bicara): -> tanpa rujukan/referensi (🕵️‍♂️))

Roni Dwi Susanto (lahir 8 Desember 1967) adalah Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Republik Indonesia sejak 25 Januari 2019 hingga 13 Januari 2022.[1] Ia mendapatkan gelar doktor ilmu ekonomi pertanian dari Institut Pertanian Bogor. Sebelum menjabat sebagai Kepala LKPP, ia bertugas di Komisi Pemberantasan Korupsi dan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional.[2]

Dr. Ir.
Roni Dwi Susanto
M.Si.
Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah ke-4
Masa jabatan
25 Januari 2019 – 13 Januari 2022
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Catatan kaki

  1. ^ "Roni Dwi Susanto Dilantik Sebagai Kepala LKPP". LKPP. 28 Jan 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-27. Diakses tanggal 2019-05-26. 
  2. ^ "Abraham Samad Lantik Penasihat, Direktur Litbang, dan Kepala Biro Hukum". CitraNews Indonesia. 30 Mei 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-26. Diakses tanggal 2019-05-26.