Jangan Gentar

Revisi sejak 24 November 2023 06.40 oleh Raksasabonga (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Jangan Gentar merupakan album studio keempat grup Exists dan dirilis pada tahun 1997. Bermula dari album ini, Exist telah berubah nama menjadi Exists di mana telah menambahkan huruf "s" di belakang nama Exist.

Untitled
Album studio karya Exists
Dirilis2 November 1997
GenrePop Rock, Rock Alternatif
Durasi47:45
LabelBMG Music
ProduserAlong
Kronologi Exists
Diammu Gunung Berapi
(1995)String Module Error: Match not found1995
Jangan Gentar
(1997)
Mutan
(1998)String Module Error: Match not found1998

Album ini juga merupakan album terakhir Ajai bersama Exists karena setelah album ini, tahun 1998 Ajai telah keluar untuk memfokuskan karirnya sepenuhnya sebagai seorang komposer dan penata musik. Lagu hit dari album ini adalah Mengintai Dari Tirai Kamar dan Hani Lempengnya Hangus. Seperti album sebelumnya, album ini juga dikemas ulang untuk pasaran di Indonesia dengan judul Buih Jadi Permaidani pada tahun yang sama. Seperti yang diharapkan, telah berhasil mencatat penjualan lebih dari 600,000 unit di sana.[1]

Line-up

  1. Mohd Rohaizad bin Mohd Lazim (Ezad) - vokal
  2. Azhrul bin Nasir (Along) - gitar
  3. Mohd Faizal bin Maas (Ajai) - keyboard
  4. Musa bin Radhi (Musa) - bass
  5. Saharudin bin Saniman (Ujang) - dram

Daftar lagu

No.JudulLirikMusikDurasi
1."Mengintai Dari Tirai Kamar"Saari AmriSaari Amri5:18
2."Jangan Gentar"Kristo BimboAlong3:43
3."Larilah Larilah"Kristo BimboExists2:45
4."Madah Di Pusara"Kristo BimboM. Nasir4:03
5."Oh! Benih Adam"Kristo BimboMusa2:34
6."Hanya Kerna Dia"UsopRindu5:09
7."Terlerai Janji"MusaMusa4:18
8."Cari Beli Pinjam Api"Kristo BimboExists3:39
9."Hani Lempengnya Hangus"Kristo BimboAjai2:46
10."Aku Takkan Bunuh Diri (Jangan Bunuh Diri Sendiri)"MusaAlong4:12
11."Satu Balaci Satu Barua"Saari AmriSaari Amri4:20
12."Kembalikan Hatinya"LYLY4:10
Durasi total:46:57

Pranala luar

Referensi

  1. ^ "Exist yakin berjaya di Indonesia". Utusan Online. 18 Februari 1999. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-24. Diakses tanggal 25 Jun 2018.