Jatingarang, Bodeh, Pemalang

desa di Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah


Jatingarang adalah desa di kecamatan Bodeh, Pemalang, Jawa Tengah, Indonesia.

Jatingarang
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenPemalang
KecamatanBodeh
Kode Kemendagri33.27.05.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 7°5′37″S 109°29′20″E / 7.09361°S 109.48889°E / -7.09361; 109.48889

Sebuah desa yang sungguh indah yang tidak di sadari oleh penduduknya sendiri, Pada waktu hutan belum di tebangi oleh masyarakat sekitar pemandanganya masih seperti hutan belantara yang masih asli. Di desa jatingarang juga terdapat sebuah air terjun yang mengalir pada saat musim hujan saja karena kalau musim kemarau airnya kering. Di desa jatingarang terdapat lima dukuh diantaranya; Jatingarang, Spring, Kedung dawa, Dampit dan Kali bening.