Linda Ramadhanty
pemeran perempuan asal Indonesia
Linda Ramadhanty (lahir 15 Agustus 1978) adalah pemeran dan model berkebangsaan Indonesia. Ia memulai kariernya dari modeling dengan meraih juara pertama dalam pemilihan Wajah Femina pada tahun 1996.
Linda Ramadhanty | |
---|---|
Lahir | Linda Ramadhanty 15 Agustus 1978 Jakarta, Indonesia |
Pekerjaan | |
Tahun aktif | 1996—sekarang |
Karya | Daftar filmografi |
Gelar | Wajah Femina 1996 |
Suami/istri | |
Anak | 1 |
Karier
Ia mengawali kariernya di dunia hiburan dengan menjadi juara pertama dari ajang Wajah Femina pada tahun 1996.
Filmografi
Film
Tahun | Judul | Peran | Catatan |
---|---|---|---|
2005 | Cinta Silver | Elida Aini Bachtiar | |
2008 | Love | Ayu | |
2014 | 4 Tahun Tinggal di Rumah Hantu |
Serial televisi
Tahun | Judul | Peran | Keterangan |
---|---|---|---|
2004 | Cintaku di Rumah Susun | Karya debut | |
2004—2005 | Titipan Ilahi | Tika | |
2005 | Cewek Metropolis | ||
Hidayah | Episode: "Perut Melepuh Menjelang Ajal" | ||
Hidayah | Episode: "Jenazah Diganggu Babi Hutan Saat Akan Dikubur" | ||
Taubat | Episode: "Musuh Dalam Selimut" | ||
2006 | ISINEMA | Episode: "Gadis Langka" | |
2007 | Namaku Safina | Safina | |
Cinderella (Apakah Cinta Hanyalah Mimpi?) | Juli | ||
Suci | Sarifah | ||
2008 | Chelsea | Lidya | |
Cinta Intan | Maimunah | ||
2008—2009 | Cucu Menantu | Salamah | |
2009 | Tangisan Issabela | ||
Rindu Milik Rangga | Martha | ||
2010 | Takdir Cinta | Dian | |
2011 | Antara Cinta dan Dusta | Rahma | |
Bulan Di Atas Mentari | Puji/Puja | ||
2012 | Fathiyah | Nindy | |
Tendangan Si Madun 2 | |||
Kharisma | |||
2013 | Hati Hati Dengan Hati | Aisyah | |
Aku Bukan Anak Haram | Jamila | ||
2014 | Cowokku Superboy | Ibunda Bella | |
2018 | Indra Ketujuh | Mirna | Bintang tamu |
Jodoh Wasiat Bapak | Nurmala | Bintang tamu (Eps. 639) | |
2019 | Rahasia Hidup | Dini | Bintang tamu (Eps. 15) |
Menembus Mata Bathin the Series | Dewi | Bintang tamu (Eps. 262) | |
Oh Mama Oh Papa | Dini | Bintang tamu (Eps. 28) | |
Firasat | Bintang tamu (Eps. 27) | ||
Salma | Bintang tamu (Eps. 56) | ||
Bu Sukoco | Bintang tamu (Eps. 92) | ||
2021 | Jodoh Wasiat Bapak Babak 2 | Bilqis | Bintang tamu (Eps. 84) |
Kiki | Bintang tamu (Eps. 106) | ||
Amina | Bintang tamu (Eps. 133) | ||
Lidya | Bintang tamu (Eps. 213) | ||
Bintang tamu (Eps. 246) | |||
Bintang tamu (Eps. 279) | |||
Imah | Bintang tamu (Eps. 297) | ||
Para Pencari Tuhan Jilid 14: Inget Mati, Bro! | Asma | ||
2023 | Duo Jagoan Super | Laras | MNC Pictures |
FTV
- Anakku Memang Anakku (2016) sebagai Tiara
- Calon Suami Pilihan Ibu (2016) sebagai Wati
- Anakku Telah Dibawa Pergi (2016) sebagai Sarah
- Cermin Kehidupan: Hijab Penepis Prahara (2016)
- Ku Titip Rindu Untuk Ayah (2016)
- Aku Memberikan Kasih Sayang Yang Salah (2016) sebagai Mila
- Cermin Kehidupan: Nyawa Haram Untuk Sang Ibu (2016)
- Anakku Melupakan Aku Setelah Menikah (2016)
- Kutemukan Surga Yang Hilang (2016) sebagai Sarah
- Cermin Kehidupan: Surat Balasan Dari Surga (2016)
- Istriku Membenci Sahabatku (2016)
- Dendam Mantan Pembantu (2016) sebagai Fitri
- Aku Mencari Ibu Yang Ternyata Bukan Ibuku (2017) sebagai Mita
- Aku Menantu Yang Diusir (2017)
- Sakitnya di Dzolimi Suami (2017) sebagai Nissa
- Kisah Nyata Spesial Ramadan: Aku Masih Hidup Karena Doa Ibuku (2017) sebagai Rani
- Apakah Aku Pantas Menikahinya? (2017) sebagai Dewi
- Kisah Nyata Spesial Lebaran: Dosa Anak Durhaka (2017)
- Kisah Nyata: Penyesalan Suami Yang Meninggalkan Istri Setia (2017) sebagai Saidah
- Kisah Nyata: Suamiku Kejam (2017) sebagai Widya
- Pintu Berkah: Berkah Dari Barang Bekas (2018)
- Pintu Berkah: Berkah Dari Sambal Online (2018)
- Pintu Berkah: Penjual Getuk Yang Budiman (2018)
- Kisah Nyata Spesial Ramadan: Aku Masih Hidup Karena Doa Ibuku (2018)
- Pintu Berkah Spesial Ramadan: Sujud Terakhir Ibuku (2018)
- Pintu Berkah: Anak Kampung Yang Bercita-Cita Membangun Sekolah (2018)
- Pintu Berkah: Pengabdian Bidan Tua Yang Berhati Mulia (2018)
- Pintu Berkah: Perjuangan Hidup Ibu Penjual Jeruk (2018)
- Pintu Berkah: Kisah Perjuangan Wanita Pencuci Piring (2018)
- Pintu Berkah: Gadis Penjual Buah Yang Menjadi Perancang Busana Terkenal (2018)
- Pintu Berkah: Berkah Kebaikan Ayahku Yang Seorang Badut (2018)
- Pintu Berkah: Gadis Penjual Pepaya Yang Berjuang Mengangkat Derajat Keluarganya (2018)
- Cahaya Hikmah: Kisah Haru Biru Ibu Pemecah Batu Yang Mendidik Anaknya Jadi Pengacara (2018)
- Pintu Berkah: Kisah Nelangsa Petani Ayam (2018)
- Pintu Berkah: Anak Preman Yang Bercita-Cita Menjadi Ustadz (2019)
- Pintu Berkah: Penjual Kue Keliling Mengejar Impian Menjadi Dokter (2019)
- Kisah Nyata: Aku Yang Menyakiti Istriku, Anakku Yang Kena Karmanya (2019)
- Pintu Berkah: Kisah Ketabahan Anak Penjual Telur Keliling (2019)
- Pintu Berkah: Gerobak Mie Ayam Ayah Mengantarkan Anaknya Menjadi Dokter (2019)
- Pintu Berkah: Hidayah Pengusaha Konveksi Yang Menjauh Dari Allah Saat Kaya (2019) sebagai Fitri
- Pintu Berkah: Ikhlas Di Ramadan Kesembilan (2019) sebagai Ratna
- Pintu Berkah Spesial Ramadan: Sujud Terakhir Ibuku Di Tanah Suci (2019)
- Pintu Berkah: Doa Ibu Untuk Si Kembar (2019)
- Pintu Berkah: Perjuangan Ibu Pemilik Warung Buta Yang Menjadikan Anaknya Sarjana (2019) sebagai Ayu
- Pintu Berkah: Lika-Liku Perjuangan Gadis Pembuat Boneka (2019) sebagai Rima
- Pintu Berkah: Buah Kebaikan Hati Penjual Nasi Uduk Buta (2019) sebagai Fitri
- Pintu Berkah: Anak Penjual Kue Cubit Menjadi Polisi (2019) sebagai Lilis
- Pintu Berkah: Penjual Tahu Miskin Yang Dihina, Kini Jadi Pengusaha Muda (2019) sebagai Yuni
- Pintu Berkah: Berkah Dari Sampah Elektronik (2019) sebagai Hesti
- Pintu Berkah: Nasib Malang Anak Yatim Yang Bertekad Mewujudkan Cita-Citanya (2019)
- Pintu Berkah: Doa Mustajab Anak Tukang Bangunan Yang Berhasil Jadi Arsitek (2019)
- Pintu Berkah: Kisah Ibu Kantin Yang Sukses Mengantarkan Anaknya Jadi Kepala Sekolah (2019) sebagai Rahma
- Pintu Berkah: Kisah Nelangsa Ibu Petani Tomat Yang Penuh Air Mata (2020) sebagai Ani
- Pintu Berkah: Penjual Mie Ayam Yang Penuh Hutang Jadi Pemilik Restoran Jepang (2020)
- Pintu Berkah: Penjual Ubi Jalar Cilik Yang Berjuang Menyembuhkan Penyakit Ibunya (2020)
- Pintu Berkah: Tidak Ada Doa Yang Tidak Ijabah (2021)
- Pintu Berkah: Ketegaran Ibu Penjual Tisu (2021)
- Pintu Berkah: Ridho Ibuku Membuka Gerbang Masa Depanku (2021)
- Pintu Berkah: Keajaiban Untuk Tukang Pemecah Batu Yang Selalu Ikhlas (2021)
- Pintu Berkah: Kisah Tukang Bersih Toilet Yang Diuji Oleh Anaknya Sendiri (2021)
- Pintu Berkah: Cita-Cita Gadis Tukang Sablon Untuk Membahagiakan Ibunya Sebelum Menikah (2021)
- Pintu Berkah: Tukang Sapu Sukses Meraih Mimpinya Menunaikan Ibadah Haji (2021)
- Ratapan Buah Hati: Tangisan Sang Kakak (2021)
- Pintu Berkah: Berkah Kesabaran Ibu Penjual Sempol Dan Telur Gulung (2021)
- Pintu Berkah: Tekad Penjual Cemilan Yang Berjuang Membahagiakan Ibunya (2021)
- Pintu Berkah: Di Balik Senyuman Ibu, Ada Air Mata Yang Dia Sembunyikan (2021)
- Kisah Nyata: Mengapa Istri Harus Selalu Mengalah (2022)
- Pintu Berkah: Cerita Duka Yang Dialami Kurir Yang Selalu Dizalimi (2022)
- Pintu Berkah: Kesabaran Anak Yatim Penjual Cilor Yang Didzolimi Keluarga Sendiri (2022)
- Pintu Berkah: Bocah Penjual Pancong Yang Sukses Berkat Doa Ibu Tiri (2022)
- Pintu Berkah: Kisah Kesabaran Ibu Penjual Cincau Hitam (2022)
- Pintu Berkah: Jatuh Bangun Penjual Bandrek Keliling Untuk Merawat Ibunya (2022)
- Pintu Berkah: Kisah Tukang Bajigur Yang Bermimpi Menjadi Pemain Timnas (2022)
- Pintu Berkah: Buruh Perkebunan Yang Sukses Beternak Lebah Madu (2022)
- Pintu Berkah: Ketegaran Hati Penjual Udang Yang Berbakti Kepada Ibu Angkatnya (2022)
- Pintu Berkah: Anak Buruh Perkebunan Cabai Jadi Pengusaha Sambal Kemasan (2022)
- Pintu Berkah: Berkah Kesabaran Ibu Menghentikan Perbuatan Anaknya Yang Mengemis Online (2023)
- Pintu Berkah Spesial Lebaran: Ada Bahagia Di Atas Duka Bocah Talas Kukus Yang Ikhlas Menerima Setiap Derita (2023)
- Pintu Berkah: Ibu Penjual Kue Samir Yang Ikhlas Merawat Anak Angkat Yang Durhaka (2023)
- Pintu Berkah: Dari Penjual Es Loder Sukses Menjadi Seorang Manager (2023)
- Pintu Berkah: Doa Ibu Penjual Mie Kangkung Yang Tulus Membimbing Anaknya Yang Lupa Daratan (2023)
- Pintu Berkah: Maaf Kisah Taubatnya Anak Tak Tahu Diri (2024)
Pranala luar
- (Indonesia) Profil di KapanLagi.com
- Linda Ramadhanty di Instagram