Kim Bo-kyung
Kim Bo-Kyung (Hangul: 김보경; lahir 6 Oktober 1989) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Korea Selatan yang bermain untuk klub Wigan Athletic biasa bermain pada posisi gelandang serang.
Kim berlatih bersama Cardiff City pada tahun 2012 | |||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Kim Bo-Kyung | ||
Tanggal lahir | 6 Oktober 1989 | ||
Tempat lahir | Gurye, Jeollanam-do, Korea Selatan | ||
Tinggi | 1,78 m (5 ft 10 in) | ||
Posisi bermain | Gelandang serang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Wigan Athletic | ||
Nomor | 16 | ||
Karier junior | |||
2008–2009 | Hongik University | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2010–2012 | Cerezo Osaka | 41 | (15) |
2010 | → Oita Trinita (pinjaman) | 27 | (8) |
2012–2015 | Cardiff City | 58 | (3) |
2015– | Wigan Athletic | 7 | (2) |
Tim nasional‡ | |||
2007–2009 | Korea Selatan U-20 | 21 | (6) |
2009–2012 | Korea Selatan U-23 | 20 | (4) |
2010– | Korea Selatan | 30 | (3) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 4 Maret 2015 (UTC) ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 26 Juni 2014 |
Kim Bo-kyung | |
Hangul | 김보경 |
---|---|
Hanja | 金甫炅 |
Alih Aksara | Gim Bo-gyeong |
McCune–Reischauer | Kim Pogyŏng |
Kim memulai karier juniornya di klub Hongik University kemudian memulai karier seniornya di klub Cerezo Osaka sejak tahun 2010.[1] Pada tahun 2012 Kim kemudian bergabung dengan Cardiff City.[2][3][4]
Referensi
- ^ "='포스트 박지성' 김보경, "지성 형이 보낸 메시지의 놀라운 힘"" (dalam bahasa Korean). 2012-06-25. Diakses tanggal 2012-06-25.
- ^ "Kim Bo-Kyung's agency claims talks with Cardiff City". goal.com. 10 July 2012. Diakses tanggal 10 July 2012.
- ^ "キム、イングランド2部・カーディフ移籍…C大阪 (Osaka moved ... C-Part 2 Kim Cardiff, England)". Sports Hochi (dalam bahasa Japanese). 12 July 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-13. Diakses tanggal 12 July 2012.
- ^ "Kim Bo-Kyung City deal completed". Cardiff City F.C. Official Site. 27 July 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-02. Diakses tanggal 10 October 2013.
Pranala luar
- National Team Player Record (Korea)
- National Team Player Record (Inggris)
- FIFA Player Statistics Diarsipkan 2014-03-28 di Wayback Machine.
- Perlas del fútbol description (spanish)