SMA Negeri 1 Kota Serang

sekolah menengah atas di Kota Serang, Banten
Revisi sejak 17 Agustus 2024 04.24 oleh Salakku (bicara | kontrib)

Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Serang (SMA(N) 1 Serang) merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas Negeri yang ada di Provinsi Banten, Indonesia. Sama dengan SMA pada umumnya di Indonesia masa pendidikan sekolah di SMAN 1 Serang ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari Kelas X sampai Kelas XII. Didirikan pada tahun 1979.

Sekolah Menengah Negeri 1 Serang
Informasi
Didirikan1954[1]
JenisNegeri
Kepala SekolahDrs. H. Asep Joko Sampurno, M. Pd.
Jumlah kelasX MIA, X IIS, XI IPA, XI IPS, XI-XII Akselerasi, XII IPA, XII IPS
Jurusan atau peminatanIPA dan IPS
Kurikulum2013
Jumlah siswa854 (32 per kelas)
NEM terendah33,54
NEM tertinggi39,33
Nilai masuk rata-rata32,92
Alamat
LokasiJl. Ahmad Yani No. 29, Serang, Banten, Indonesia
Tel./Faks.+62 254 207109
Situs webwww.smansakotaserang.sch.id
Moto

Pada tahun 2007, sekolah ini menggunakan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan sebelumnya dengan KBK.

Namun saat ini mengikutim program Kurikulum 2013

Mulai tahun pelajaran 2008-2009, sekolah ini dlam menerima murid baru tidak menggunakan NEM, melainkan tes pelajaran UN. Dengan bobot tes 2/3 dan NEM 1/3.

SMAN 1 Serang memiliki target berstandar nasional pada tahun 2010 dan berstandar internasional pada tahun 2014.

Fasilitas

Berbagai fasilitas dimiliki SMAN 1 Serang untuk menunjang kegiatan belajar mengajar. Fasilitas tersebut antara lain:

Ekstrakurikuler

SMA Negeri 1 memiliki banyak kegiatan ekstrakurikuler, diantaranya,

Rujukan