Tifon

Revisi sejak 31 Oktober 2009 23.40 oleh Jagawana (bicara | kontrib) (males nerjemahin)

Τυφῶν, Tuphōn, juga Typheus/Typhoeus (Τυφωεύς, Tuphōeus), Typhaon (Τυφάων, Tuphaōn) atau Typhos (Τυφώς, Tuphōs) adalah anak terakhir dari Gaia,Dewi bumi. Typhon mempunyai ekor ular,seratus kepala yang mirip ular dengan mata berkelap-kelip, lidah yang hitam legam. Tiap-tiap kepala Typhon pun mengeluarkan suara-suara yang mengerikan ditambah rambut lebat yang memenuhi kepala dan di sekujur tubuhnya ditumbuhi bulu-bulu yang menjijikan dan seolah-olah belum cukup mengerikan monster ini setinggi gunung! oleh karena itulah dewa-dewa sudah lari ketakutan ketika melihat Typhon, dan typhon adalah pelawan Zeus pada masa itu.

Kebenciannya terhadap Zeus dimulai karena ibunya,Gaia yang menceritakan pada typhon bagaimana Zeus melawan anak-anaknya yang lain. akhirnya typhon melawan tetapi akhirnya dia kalah dan dikurung Zeus di suatu pulau dan gunung berapi yang masih aktif hingga masa kini