Gunung Qixia

Revisi sejak 23 Oktober 2024 15.53 oleh Hysocc (bicara | kontrib) (Added {{Unreferenced}} tag)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Gunung Qixia adalah sebuah gunung di bagian timur laut Nanjing, Provinsi Jiangsu, Tiongkok.

Gunung Qixia terkenal akan pemandangan musim gugurnya.

Gunung Qixia memiliki puncak-puncak: Puncak Sanmao, merupakan puncak utama dengan ketinggian 286 m; Puncak Naga, berbentuk seperti naga, terletak di sisi timur laut; Puncak Harimau, menyerupai hewan harimau, terletak di sisi barat laut. Gunung Qixia memiliki banyak titik pemandangan dan situs sejarah.