Mudaffar Sjah

Sultan Ternate ke-47

Drs. H. Mudaffar Sjah, BcHk. (lahir 13 April 1935) adalah seorang sultan dari kesultanan Ternate. Dia adalah sultan Ternate ke-48. Dia adalah anak ketiga Sultan Ternate ke-47, Iskandar Muhammad Djabir Sjah (1929- 1975).

Drs. H. Mudaffar Sjah, BcHk.
Lahir1935 April 13 (umur 2011)
Ternate, Maluku Utara
Tempat tinggalIndonesia
Nama lainMudaffar II
Dikenal atasSultan Ternate ke-48
Partai politikPartai Golkar
Suami/istriNita Budhi Susanti, SE.
Anak
  • Nesya Fitri Hanindhiya
  • Nadiah Tsabitah
  • Hafizh Ayyashy
  • Nabilla Mariam
  • Azka Nukila

Pendidikan

Aktivitas

  • Anggota DPD/MPR, 2009 -2014
  • Vice President Commissioner dari PT Dominium Mining, 2006- sekarang
  • Anggota DPR/MPR, 2004- 2009
  • Anggota MPR Utusan Daerah Maluku, 1998- 2002
  • Anggota DPRD Provinsi Maluku, 1971- 1977

Organisasi

  • Ketua Forum Komunikasi dan Informasi Keraton Nusantara, 2002- sekarang
  • Ketua Murabitun (semacam paguyuban negara Islam) Amerika, Eropa, Asia
  • Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Maluku, 1997- 1998
  • Ketua Forum Keraton se-Nusantara, 1995- 1997
  • Anggota Dewan Pimpinan Nasional SOKSI, 1968- 1970
  • Ketua Dewan Adat Moloku Kie Raha, 1966- sekarang

Referensi