Elektrokimia

Revisi sejak 11 September 2010 13.06 oleh Luckas-bot (bicara | kontrib) (bot Menambah: ro:Electrochimie)

Elektrokimia adalah ilmu yang mempelajari aspek elektronik dari reaksi kimia. Elemen yang digunakan dalam reaksi elektrokimia dikarakterisasikan dengan banyaknya elektron yang dimiliki. Elektrokimia secara umum terbagi dalam dua kelompok, yaitu sel galvani dan sel elektrolisis.

Berkas:Lead acid cell.jpg
Baterai asam-timbal