Ayam rica-rica

variasi makanan khas Indonesia
Revisi sejak 27 Januari 2011 07.46 oleh TjBot (bicara | kontrib) (bot kosmetik perubahan)

Ayam rica-rica adalah salah satu makanan khas Manado, Sulawesi Utara. Kata rica berasal dari bahasa Manado yang berarti "pedas" atau "cabai".[1][2][3] Resep untuk membuat ayam rica-rica sangat beragam, begitu pula cara memasaknya, persamaannya hanya terletak pada rasanya yang pedas.[2] Ayam rica-rica biasa disajikan dengan nasi dan bahan pelengkap seperti bawang goreng dan mentimun.[4]

Ayam rica-rica

Lihat pula

Referensi

Pranala luar