Biduri

Spesies tanaman
Revisi sejak 9 Januari 2011 16.05 oleh WikitanvirBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: ar:عشار عملاق)
Biduri
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
Ordo:
Famili:
Subfamili:
Genus:
Spesies:
C. gigantea
Nama binomial
Calotropis gigantea

Biduri atau Calotropis gigantea adalah tumbuhan yang umum dijumpai di Indonesia, Malaysia, Philippines, Thailand, Sri Lanka, India dan China.

Tumbuhan ini berupa perdu besar yang dapat mencapai 4 m. Bunganya berlapis lilin dengan warna putih atau ungu. Daunnya berbentuk bulat telur, dengan warna khas hijau pucat dan batang yang mengeluarkan lateks berwarna putih seperti susu.

Gambar

Pranala luar

tumbuhan-stub