Katai merah

Bintang redup bermassa rendah di deret utama
Revisi sejak 26 Mei 2012 01.31 oleh Xqbot (bicara | kontrib) (r2.7.3) (bot Menambah: af:Rooi dwerg)

Menurut diagram Hertzsprung-Russell, bintang katai merah adalah bintang kecil (kurang lebih 10% massa Matahari) dan relatif dingin (lebih kecil dari 3.500 K). Katai merah tidak banyak mengalami tahap-tahap evolusi (semakin besar bintang tahap evolusinya semakin banyak), tidak meledak-ledak dan berumur panjang (dapat mencapai 100 miliar tahun).

Gambaran artis mengenai katai merah

Pranala luar