Piala Interkontinental 1981
Piala Interkontinental 1981 adalah sebuah pertandingan sepakbola pada 13 Desember 1981 antara Liverpool FC dari Inggris, juara Piala Champions Eropa 1980-81 melawan Flamengo dari Brasil, juara Copa Libertadores 1981. Laga dimainkan di Stadion Olimpiade Tokyo, di depan 62,000 penonton.
| |||||||
Tanggal | 13 Desember 1981 | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Stadion | Stadion Olimpiade Tokyo, Tokyo | ||||||
Pemain Terbaik | Zico (Flamengo) | ||||||
Wasit | Rubio Vázquez (Mexico) | ||||||
Penonton | 62,000 | ||||||
Zico terpilih sebagai Pemain Terbaik.
Detail
Liverpool
|
Flamengo
|
|
|
- ^ "Liverpool in Europe – 1981/82 European / South American Cup Final". Liverpool in Europe. Diakses tanggal 1 December 2010.