Pigmalion

Revisi sejak 6 April 2013 02.41 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 37 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q192343)

Pigmalion (bahasa Yunani: Πυγμαλίων) dalam mitologi Romawi dan Yunani adalah seorang pematung yang membuat sebuah patung wanita, dinamai Galateia, yang sangat cantik. Pigmalion jatuh cinta pada patungnya sendiri dan berdoa pada dewa Venus (Afrodit. Sang dewi mendengar doanya dan menjadikan patung itu hidup. Pigmalion dan Galateia pun hidup berbahagia.

Pigmalion oleh Jean-Baptiste Regnault, 1786, Musée National du Château et des Trianons.

Pranala luar