Piala Dunia Antarklub FIFA 2012

Edisi ke-9 dari Piala Dunia Antarklub

Piala Dunia Antarklub FIFA 2012 adalah sebuah kejuaraan sepak bola yang akan diselenggarakan di Jepang[1][2] pada tanggal 6 hingga 16 Desember 2012.[3] Kejuaraan ini merupakan edisi kesembilan dari Piala Dunia Antarklub FIFA, sebuah kejuaraan yang diselenggarakan FIFA untuk mempertemukan para klub juara dari setiap konfederasi benua anggota FIFA.

Piala Dunia Antarklub FIFA 2012
2012 FIFA Club World Cup (Bahasa Inggris)
FIFAクラブワールドカップ 2012 (Bahasa Jepang)
Berkas:Trofeu SPFC - Mundial2005 01.jpg
Trofi Piala Dunia Antarklub FIFA
Informasi turnamen
Tuan rumahJepang
Jadwal
penyelenggaraan
6–16 Desember 2012
Jumlah
tim peserta
7 (dari 6 konfederasi)
Tempat
penyelenggaraan
2 (di 2 kota)
2011
2013

Tim peserta

Sejumlah 7 tim akan berpartisipasi dalam edisi kali ini.

Team Konfederasi Status Partisipasi
Bermain pada babak semifinal
  Corinthians CONMEBOL Pemenang Piala Libertadores 2012 Kedua kali (Sebelumnya: 2000)
  Chelsea UEFA Pemenang Liga Champions UEFA 2011–12 Pertama kali
Bermain pada babak perempatfinal
  Ulsan Hyundai AFC Pemenang Liga Champions AFC 2012 Pertama kali
  Al-Ahly CAF Pemenang Liga Champions CAF 2012 Keempat kali (Sebelumnya: 2005, 2006, 2008)
  Monterrey CONCACAF Pemenang Liga Champions CONCACAF 2011–12 Kedua kali (Sebelumnya: 2011)
Bermain pada babak play-off
  Auckland City OFC Pemenang Liga Champions OFC 2011–12 Keempat kali (Sebelumnya: 2006, 2009, 2011)
  TBD (pada 1 Des 2012) AFC (Tuan rumah) Pemenang J.League 2012

Calon peserta

Di bawah ini daftar klub calon peserta tersisa kejuaraan edisi ini, menunggu kejuaraan klub setiap konfederasi selesai.

Wakil tuan rumah

Pemenang J.League 2012

Wasit

Berikut merupakan 7 tim wasit yang bertugas selama turnamen ini.[4]

Wasit Asisten
CAF
  Djamel Haimoudi   Redouane Achik   Abdelhak Etchiali
AFC
  Nawaf Shukralla   Ebrahim Saleh   Yaser Tulefat
  Alireza Faghani [a]   Hassan Kamranifar [a]   Reza Sokhandan [a]
UEFA
  Cüneyt Çakır   Bahattin Duran   Tarık Ongun
CONCACAF
  Marco Antonio Rodríguez   Marvin Torrentera   Marcos Quintero
OFC
  Peter O'Leary   Jan Hendrik Hintz   Ravinesh Kumar
CONMEBOL
  Carlos Vera   Christian Lescano   Byron Romero
  1. ^ a b c Sebagai wasit cadangan

Tempat penyelenggaraan

Dua kota tempat penyelenggaraan Piala Dunia Antarklub FIFA 2012 adalah Yokohama dan Toyota.[5]

Toyota Yokohama
Stadion Toyota Stadion Internasional Yokohama
35°05′05″N 137°10′15″E / 35.08472°N 137.17083°E / 35.08472; 137.17083 (Stadion Toyota) 35°30′35″N 139°36′20″E / 35.50972°N 139.60556°E / 35.50972; 139.60556 (International Stadium Yokohama)
Kapasitas: 45.000 Kapasitas: 72.327
   
Piala Dunia Antarklub FIFA 2012 (Jepang)

Pertandingan

Pengundian untuk memutuskan tim lawan yang akan dihadapi oleh tiga tim yang tampil di babak perempatfinal dilaksanakan di kantor pusat FIFA di Zurich, Swiss pada 24 September 2012.[6][7]

Catatan: Jadwal pertandingan dapat saja diubah oleh FIFA.[5]

Play-off Perempat final Semifinal Final
 6 Desember – Stadion Internasional Yokohama                          
   Wakil Tuan Rumah     9 Desember – Stadion Toyota        
   Auckland City        Menang di Laga 1  
12 Desember – Stadion Toyota
   Wakil CAF      
 Menang di Laga 3  
       Corinthians    
16 Desember – Stadion Internasional Yokohama
 Menang di Laga 5  
9 Desember – Stadion Toyota
   Menang di Laga 6  
   Ulsan Hyundai  
13 Desember – Stadion Internasional Yokohama
   Monterrey      
 Menang di Laga 2  
Perebutan tempat kelima Perebutan tempat ketiga
       Chelsea    
 Kalah di Laga 2    Kalah di Laga 5  
 Kalah di Laga 3    Kalah di Laga 6  
12 Desember – Stadion Toyota 16 Desember – Stadion Internasional Yokohama

Semua waktu dalam Waktu Standar Jepang (UTC+09:00).

Play-off

6 Desember 2012
19:45
Wakil Tuan rumah   Laga 1   Auckland City

Perempatfinal


9 Desember 2012
19:30
Menang di Laga 1   Laga 3   Wakil CAF

Perebutan tempat kelima

12 Desember 2012
16:30
Kalah di Laga 2   Laga 4   Kalah di Laga 3

Semifinal

12 Desember 2012
19:30
Menang di Laga 3   Laga 5   Corinthians

13 Desember 2012
19:30
Menang di Laga 2   Laga 6   Chelsea

Perebutan tempat ketiga

16 Desember 2012
16:30
Kalah di Laga 5   Laga 7   Kalah di Laga 6

Final

16 Desember 2012
19:30
Menang di Laga 5   Laga 8   Menang di Laga 6

Referensi

  1. ^ "Unanimous support for 6+5, FIFA Club World Cup hosts revealed". fifa.com. 2008-05-27. Diakses tanggal 2010-04-01. (Inggris) Another major decision taken by the Executive Committee was to award the organisation of the 2009 and 2010 editions of the FIFA Club World Cup for the first time to the United Arab Emirates (UAE) and the following two events, in 2011 and 2012, to Japan, where it has been played since 2005 and will be again in December this year. 
  2. ^ "FIFA moves Club World Cup to UAE from Japan". soccernet.espn.com. 2008-05-27. Diakses tanggal 2010-04-02. Japan were given some consolation for their loss when they awarded the tournament in 2011 and 2012 while Australia, which had been hoping to use the event to boost their chances of staging the World Cup in 2018, were overlooked altogether. 
  3. ^ "FIFA calendar". FIFA. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 July 2011. Diakses tanggal 14 August 2011. 
  4. ^ "FIFA Club World Cup Japan 2012 - Appointment of Match Officials" (PDF). FIFA.com. 
  5. ^ a b "Laga Schedule - FIFA Culub World Cup 2012" (PDF). FIFA. Diakses tanggal 6 July 2012. 
  6. ^ "Intriguing quarter-final pairings drawn". FIFA.com. 24 September 2012. 
  7. ^ "Follow the draw LIVE on FIFA.com". FIFA.com. 23 September 2012. 

Pranala luar