Kabupaten Sidoarjo
Sidoarjo, kota "petis" berkembang menjadi bagian dari perluasan ibukota propinsi Jawa Timur. Isyu "GERBANGKERTOSUSILO" (Gresik, Bangkalan, Bangil, Mojokerto, Suroboyo, Sidoarjo, Lamongan) yang sudah dilontarkan sejak tahun 1960-an mulai tampak nyata dengan indikasi semakin tidak adanya jarak kota antara sejumlah kota yang di-isyu-kan akan menyatu (yang sudah tampak menyatu adalah Surabaya, Gresik, Sidoarjo, Bangkalan) tersebut. Perkembangan pembangunan kawasan Ekonomi/Bisnis, Industri, Transportasi, Pengembangan Pemukiman dan Olahraga di Sidoarjo semakin pesat terutama sejak tahun 90-an.
Data-data dasar
- Ibukota: Sidoarjo kota
- Wilayah: 591,59 km²
- Penduduk: ~ 1,5 juta jiwa
- Provinsi:Jawa Timur
Sejarah
Pemerintahan
Pendidikan
Sekolah
Pendidikan Prasekolah
Sekolah Dasar
Sekolah Menengah Pertama
SMPN 1 Sidoarjo
SMPN 2 Sidoarjo
SMPN 3 Sidoarjo
SMPN 4 Sidoarjo
SMPN 6 Sidoarjo
SMPN 1 Waru
SMPN 2 Waru
MTs Darul Ulum Waru
SMP Buana Waru
Sekolah Menengah Atas
Perguruan Tinggi
Luar Sekolah
Industri
Transportasi
Lain lain
Sidoarjo Pemangku Kota Surabaya
Diantara beberapa kota di sekitar Surabaya, "Sidoarjo" paling banyak dipakai sebagai tempat tinggal orang-orang yang bekerja di Surabaya.
Merupakan tempat strategis bagi Developer (pengembang) untuk memperluas usahanya.
Barang-barang diproduksi di Sidoarjo dan dijual di Surabaya.