Onmyōdō

Revisi sejak 6 April 2013 09.18 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 10 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1340540)

Onmyōdō (陰陽道, "On'yōdō") adalah kosmologi esoterik Jepang, gabungan ilmu pengetahuan alam dan okultisme. Onmyōji didasari dari filosofi Tiongkok, Wu Xing dan Yin dan yang, diperkenalkan ke Jepang pada abad ke-6. Praktek ini dipengaruhi oleh Taoisme, Buddha dan Shinto.

Abe no Seimei, onmyōji terkenal.

Pranala luar