Kabupaten Karimun

kabupaten di Provinsi Kepulauan Riau, Indonesia
Revisi sejak 11 Februari 2008 08.22 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)


Kabupaten Karimun adalah salah satu Daerah Tingkat II di Provinsi Kepulauan Riau. Ibu kota Kabupaten Karimun terletak di Tanjung Balai Karimun. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 7.984 km², dengan luas daratan 1.524 km² dan luas lautan 6.460 km². Kabupaten Karimun terdiri dari 198 pulau dengan 67 diantaranya berpenghuni. Karimun memiliki jumlah penduduk sebanyak 174.784 jiwa.

Kabupaten Karimun
Daerah tingkat II
Kabupaten Karimun di Sumatra
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Peta
Kabupaten Karimun di Indonesia
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun (Indonesia)
Koordinat: 0°48′28″N 103°25′09″E / 0.80764°N 103.41911°E / 0.80764; 103.41911
Negara Indonesia
ProvinsiKepulauan Riau
Ibu kotaTanjung Balai Karimun
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 9
  • Kelurahan: 54
  • Desa: 32
Luas
 • Total7,984 km² km2 (Formatting error: invalid input when rounding sq mi)
Populasi
 • Total174,784
Demografi
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
2101 Edit nilai pada Wikidata
Kode Kemendagri21.02 Edit nilai pada Wikidata
Situs webwww.kab-karimun.go.id

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web resmi Pemerintah Kabupaten Karimun, situs web ini merupakan situs pemerintahan lama di masa pemerintahan Bapak H. Sani dengan wakilnya Bpk. H. Nurdin Basyirun. Namun demikian di orde pemerintahan sekarang ini yang Bupatinya Bpk. H. Nurdin Basyirun, S.Sos. Msi dengan wakilnya Bpk. Aunur Rafiq, S.sos belum ada situs resminya.