Dara-laut tiram

spesies burung
Revisi sejak 3 April 2013 11.48 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 31 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q18834)
Dara-laut tiram
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Spesies:
G. nilotica
Nama binomial
Gelochelidon nilotica
(Gmelin, 1789)

Dara-laut tiram (bahasa Latin = Sterna nilotica) adalah spesies burung dari keluarga Sternidae, dari genus Sterna. Burung ini merupakan jenis burung pemakan serangga, invertebrata yang memiliki habitat di muara sungai, laguna, perairan pedalaman.

Ciri-ciri

Dara-laut tiram memiliki tubuh berukuran sedang (39 cm). Warna pucat dengan ekor sedikit menggarpu. Musim panas: seluruh topi hitam. Musim dingin: tubuh bagian bawah putih, bagian atas abu-abu, kepala putih, tengkuk berbintik abu-abu, bercak hitam pada mata. Iris coklat, paruh hitam, kaki hitam. Terbang diam sambil mengepakan sayap. Mencari makan dengan terbang rendah di atas air atau lumpur. Jarang bertengger di tonggak kayu. Jarang menjatuhkan masuk ke dalam air.

Penyebaran

Referensi