Picasa

Revisi sejak 21 Maret 2014 19.37 oleh Alvenresta (bicara | kontrib) (Menambah Informasi.)

Picasa adalah perangkat lunak aplikasi peninjau dan pengubah, manajemen gambar digital, termasuk didalamnya fitur sosial media. Aplikasi ini dibuat oleh LifeScape, inc.[1] (dahulu Idealab) pada tahun 2002 dan diakuisisi oleh Google pada tahun 2004. Aplikasi ini berjalan di Windows XP, Windows Vista, Windows 7, Linux, dan Mac OS X (versi intel). Untuk Windows 98 dan Windows ME, hanya tersedia versi lama.

Berkas:Picasa.png
Edit nilai pada Wikidata
Picasa 3 berjalan di Windows Vista
Tipeperangkat lunak grafika, raster graphics editor (en) Terjemahkan dan image viewer (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Versi pertama2002
Versi stabil
3.9 141.259 (13 Oktober 2015) Edit nilai pada Wikidata
GenreDigital photo dan Video organizer
LisensiFreeware
Bahasa
Karakteristik teknis
Sistem operasiWindows, Mac OS X, Linux
Bahasa pemrogramanC++ Edit nilai pada Wikidata
Format kode
Format berkas
Informasi pengembang
PembuatLifescape, Inc.
PengembangGoogle
PenyuntingGoogle
Lifescape (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Situs webpicasa.google.com
Stack ExchangeEtiqueta Edit nilai pada Wikidata
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Nama Picasa merupakan gabungan dari nama seorang pelukis Spanyol Pablo Picasso, frasa Spanyol Mi Casa - yang berarti "Rumahku", dan pic dari kata bahasa inggris "Pictures" yang berarti gambar atau imaji [2].

  1. ^ http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Picasa#cite_note-2
  2. ^ http://www.digitaljournal.com/article/259383