Richard Attenborough

Aktor dan sutradara Inggris (1923–2014)
Revisi sejak 25 Agustus 2014 01.59 oleh S okto (bicara | kontrib)

Richard Samuel Attenborough, Baron Attenborough CBE (/ˈætənbərə/; 29 August 1923 – 24 August 2014) merupakan seorang aktor, produser, dan sutradara berkebangsaan Inggris yang memenangkan Academy Award dan tiga Golden Globe. Dia berkarier di dunia film sejak tahun 1942.

The Right Honourable
The Lord Attenborough
CBE
LahirRichard Samuel Attenborough
PekerjaanPemeran, sutradara, produser
Tahun aktif1942—sekarang
Suami/istriSheila Sim (1945—kini)
IMDB: nm0000277 Allocine: 6555 Rottentomatoes: celebrity/richard_attenborough Allmovie: p80152 TCM: 6741 TV.com: people/richard-attenborough IBDB: 510565
Musicbrainz: 9f75755a-5f41-4e88-8605-5ae252c0416e Discogs: 1310906 Find a Grave: 134814909 Modifica els identificadors a Wikidata
Richard Attenborough

Sebagai sutradara dan produser, ia memenangkan dua Academy Awards untuk Gandhi pada tahun 1983 Ia juga telah memenangkan empat BAFTA Awards dan empat Golden Globe Awards. Sebagai seorang aktor ia mungkin paling dikenal karena peran-perannya di Brighton Rock, The Great Escape, 10 Rillington Place, Miracle on 34th Street dan Jurassic Park. [1]

Dia adalah kakak dari Sir David Attenborough, seorang naturalis dan penyiar, dan John Attenborough, seorang eksekutif di Alfa Romeo.

Filmografi

Sebagai aktor

Sebagai sutradara

Pranala luar